Gaya Hidup , Artikel

Awet Bertahun-tahun! Inilah 10 Tips Merawat Wajan Anti Lengket Berbahan Granit

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Awet Bertahun-tahun! Inilah 10 Tips Merawat Wajan Anti Lengket Berbahan Granit
Awet Bertahun-tahun! Inilah 10 Tips Merawat Wajan Anti Lengket Berbahan Granit
HARIANE – Tips merawat wajan anti lengket menjadi hal yang penting diketahui oleh para ibu ataupun orang-orang yang pekerjaannya bergulat di dapur.
Tips merawat wajan anti lengket bermanfaat untuk menjaga kualitas wajan supaya awet dan dapat digunakan hingga bertahun-tahun lamanya.
Lantas apa saja tips merawat wajan anti lengket yang terbuat dari berbagai macam bahan? Simak ulasan selengkapnya dibawah ini.

10 Tips Merawat Wajan Anti Lengket Supaya Awet

Seiring berkembangnya zaman, semakin banyak jenis peralatan masak yang mengalami perubahan, salah satunya yaitu wajan.
Perubahan pada alat masak satu itu tidak hanya dari segi bentuk, namun juga dari segi bahan. Artinya, semakin bagus bahan yang dipakai maka semakin mahal pula harga wajan tersebut.
Itulah mengapa perlu dilakukan perawatan khusus untuk merawat wajan yang dimiliki dirumah. Karena dengan perawatan yang tepat, maka wajan yang dimiliki bisa lebih awet untuk digunakan.
Dilansir dari kanal Youtube Rumah Abu yang diunggah pada 8 Desember 2021, berikut ini adalah 10 tips merawat wajan anti lengket dari granit atau marble :

1. Spatula

Pilihlah spatula yang berbahan lembut seperti silikon, nylon ataupun kayu. Namun perlu diingat, dari ketiganya spatula bahan silikon yang paling dianjurkan untuk digunakan.
Hindari spatula logam atau besi karena bisa membuat wajan tergores. Selain itu menggunakan spatula berbahan keras juga bisa menimbulkan lapisan anti lengket terkelupas.
BACA JUGA : 10 Tips Menjaga Rambut Tetap Sehat dan Mudah Diatur, Perempuan Wajib Tahu!
Ads Banner

BERITA TERKINI

Siap-siap! 8.725 Pemudik Langgar Ganjil Genap di Tol Japek Akan Mendapatkan Surat Tilang ...

Siap-siap! 8.725 Pemudik Langgar Ganjil Genap di Tol Japek Akan Mendapatkan Surat Tilang ...

Sabtu, 20 April 2024 06:10 WIB
Kebakaran di Mampang Jaksel Tewaskan 7 Orang, Pemilik Toko Pigura Dipanggil Polisi

Kebakaran di Mampang Jaksel Tewaskan 7 Orang, Pemilik Toko Pigura Dipanggil Polisi

Sabtu, 20 April 2024 06:10 WIB
Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Jumat, 19 April 2024 20:32 WIB
Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Jumat, 19 April 2024 19:48 WIB
Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:14 WIB
Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:11 WIB
Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Jumat, 19 April 2024 16:53 WIB
Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Jumat, 19 April 2024 16:43 WIB
Kasus Dokter Mogok Kerja di Korea, Pemerintah Mulai Melunak Pasca Kalah Pemilu

Kasus Dokter Mogok Kerja di Korea, Pemerintah Mulai Melunak Pasca Kalah Pemilu

Jumat, 19 April 2024 16:07 WIB
DPD Golkar Bantul Buka Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup, Ini Kriteria Yang Dicari

DPD Golkar Bantul Buka Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup, Ini Kriteria Yang Dicari

Jumat, 19 April 2024 15:43 WIB