Pendidikan

Inilah Lirik Lagu Ibu Kita Kartini, Ternyata Penuh Makna dan Sejarah yang Patut Untuk Diketahui

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
Inilah Lirik Lagu Ibu Kita Kartini, Ternyata Penuh Makna dan Sejarah yang Patut Untuk Diketahui
Inilah Lirik Lagu Ibu Kita Kartini, Ternyata Penuh Makna dan Sejarah yang Patut Untuk Diketahui
HARIANE - Peringatan hari Kartini pada tahun 2022 ini jatuh pada hari Kamis tanggal 21 April 2022 sehingga membuat lirik lagu Ibu Kita Kartini menjadi salah satu hal yang dicari pada peringatan ini.
Bahkan, lirik lagu Ibu Kita Kartini menjadi trending topic ke 2 di mesin pencarian Google.
Lirik lagu Ibu Kita Kartini diciptakan oleh WR Soepratman tak terlepas dari jasa-jasa RA Kartini yang merupakan salah satu pahlawan nasional yang berjasa dalam mempelapori gerakan emansipasi wanita Indonesia.
Dikutip dari kanal Youtube nadyaEDU yang diunggah pada tanggal 13 April 2022.
Baca Juga: 6 Alasan Mengunjungi Museum RA Kartini Jepara di Hari Kartini 21 April, Ada Joko Tuo Si Ikan Raksasa

Inilah Sejarah Lagu Ibu Kita Kartini

Pada tanggal 22-25 Desember 1928 dilaksanakanlah Kongres Perempuan Indonesia yang diadakan di Yogyakarta.
Kongres Perempuan Di Yogyakarta
Gambaran Kongres Perempuan Indonesia di Yogyakarta Pada Tahun 1928 (Foto: Youtube/ Rumah Kebangsaan Pancasila)
Kongres perempuan ini menyoroti perjuangan Raden Ajeng Kartini dalam buku legendarisnya yaitu Habis Gelap Terbitlah Terang.
WR. Soepratman turut serta menghadiri kongres perempuan ini dan menciptakan lagu Ibu Kita Kartini sebagai penghormatan atas jasa dan perjuangan Kartini sebagai tokoh penggerak emansipasi wanita Indonesia.
Sehingga lirik lagu Ibu Kita Kartini pertama kali dinyanyikan dalam Kongres Perempuan Indonesia pada tanggal 22 Desember 1928.

Sejarah Singkat Perjuangan Raden Ajeng Kartini

Dikutip dari Wikipedia, Raden Ajeng Kartini lahir pada tanggal 21 April 1879 dan meninggal pada tahun 17 September 1904.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Kecelakaan Tunggal di Gunungkidul, Pesepeda Asal Bantul Meninggal Dunia

Sabtu, 19 April 2025
Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Puluhan Ribu Jemaah Haji 2025 Ikut Murur dan Tanazul, Begini Skemanya

Sabtu, 19 April 2025
Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Hilang Kendali, Mobil Listrik Tabrak Puluhan Motor di Sunter Jakut

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 19 April 2025 Mulai Naik atau Turun ...

Sabtu, 19 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 19 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 19 April 2025
Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025