Gaya Hidup , Artikel

Jadwal Imsakiyah Surabaya 2023 Mulai 25-31 Maret 2023, Berikut Detail dari Imsak hingga Isya

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Jadwal Imsakiyah Surabaya 2023
Jadwal Imsakiyah Surabaya 2023 perlu diperhatikan, biasanya 10 menit sebelum masuk waktu Subuh. (Foto: Unsplash/Ali Arif Soydaş)

HARIANE – Jadwal Imsakiyah Surabaya 2023 telah beredar sejalan dengan dimulai Ramadhan 1444 H pada Kamis, 23 Maret 2023.

Masyarakat Surabaya kini dapat lebih mudah untuk mengetahui jadwal Imsak selama Ramadhan 2023.

Jadwal Imsak yang disediakan dapat diakses melalui online dari perangkat ponsel, tablet, atau laptop.

Tidak hanya waktu Imsak, ditunjukkan pula jadwal azan dari Subuh hingga Isya. Oleh karena itu, tujuan mengetahui jadwal Imsak dan salat ini agar umat muslim dapat tepat waktu menunaikan ibadah sekaligus mendisiplinkan diri untuk taat kepada Allah SWT.

Sebagai informasi, banyak masyarakat yang beranggapan bahwa waktu Imsak adalah dimulainya ibadah puasa, tetapi benarkah demikian?

Banyak beredar di masyarakat bahwa puasa dimulai apabila waktu Imsak tiba, sehingga ketika datang Imsak kegiatan makan dan minum diberhentikan hingga datangnya waktu magrib.

Diwartakan Nu Online, banyaknya fenomena ini perlahan membuat masyarakat beranggapan bahwa Imsak adalah tanda dimulai puasa, tetapi awal puasa adalah ketika terbit fajar atau tandanya masuk salat Subuh.

Jadwal Imsakiyah Surabaya 2023
Jadwal Imsakiyah Surabaya 2023 menandakan bersiap-siapnya umat muslim untuk menahan diri hingga waktu magrib datang. (Foto: Unsplash/Rauf Alvi)

Awal puasa ditandai masuknya salat Subuh, bukan saat Imsak. Adapun Imsak hanya untuk menahan diri lebih awal sebelum terbitnya fajar.

Imam Al-Mawardi menyatakan bahwa Imsak hanya anjuran agar puasa lebih sempurna.

Sementara jadwal Imsak yang sering beredar adalah buatan para ulama untuk kehati-hatian. 

Adanya waktu Imsak sepuluh menit sebelum subuh, dapat digunakan untuk membersihkan mulut dari kotoran makanan dan mandi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jumat Bersih di Pantai Drini, Bupati Endah Temukan Bangunan Liar dan Limbah di ...

Jumat Bersih di Pantai Drini, Bupati Endah Temukan Bangunan Liar dan Limbah di ...

Jumat, 23 Mei 2025
Ditutup Satpol PP, Pengolahan Sampah Ilegal di Pandak Bantul Masih Tetap Beroperasi

Ditutup Satpol PP, Pengolahan Sampah Ilegal di Pandak Bantul Masih Tetap Beroperasi

Jumat, 23 Mei 2025
Kejari Bantul Periksa 100 Saksi di Kasus Pungli Dukuh Gandekan

Kejari Bantul Periksa 100 Saksi di Kasus Pungli Dukuh Gandekan

Jumat, 23 Mei 2025
Komisi V DPR RI Tinjau Progres Pembangunan Jalan Tol Yogyakarta–Bawen Seksi I

Komisi V DPR RI Tinjau Progres Pembangunan Jalan Tol Yogyakarta–Bawen Seksi I

Jumat, 23 Mei 2025
Pelantikan Garda Pemuda Nasdem Se-DIY, Diketuai Seorang Pengusaha dan Budayawan

Pelantikan Garda Pemuda Nasdem Se-DIY, Diketuai Seorang Pengusaha dan Budayawan

Jumat, 23 Mei 2025
Muncul Tempat Pengelolaan Sampah Ilegal di Pandak Bantul, Warga Keluhkan Bau dan Asap ...

Muncul Tempat Pengelolaan Sampah Ilegal di Pandak Bantul, Warga Keluhkan Bau dan Asap ...

Jumat, 23 Mei 2025
Seno, Sapi Kurban Prabowo Asal Gunungkidul Diberi Pepaya Setiap Hari

Seno, Sapi Kurban Prabowo Asal Gunungkidul Diberi Pepaya Setiap Hari

Jumat, 23 Mei 2025
Namanya Seno, Sapi Kurban Presiden Prabowo Asal Gunungkidul

Namanya Seno, Sapi Kurban Presiden Prabowo Asal Gunungkidul

Jumat, 23 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 23 Mei 2025 Turun Rp 13.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 23 Mei 2025 Turun Rp 13.000 per ...

Jumat, 23 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 23 Mei 2025 Naik Lagi, Cek Rinciannya ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 23 Mei 2025 Naik Lagi, Cek Rinciannya ...

Jumat, 23 Mei 2025