Berita , Gaya Hidup , Jatim

Jadwal Konser Jawa Timur Oktober 2023, Ada Penampilan Raisa Sampai Rizky Febian

profile picture Khairun Nasta'in
Khairun Nasta'in
Jadwal Konser Jawa Timur Oktober 2023, Ada Penampilan Raisa Sampai Rizky Febian
Jadwal konser Jawa Timur Oktober 2023 menampilkan banyak artis ternama. (Foto: Instagram/@event.jatim)

HARIANE - Jadwal konser Jawa timur Oktober 2023 berikut bisa disimak bagi penggemar festival musik sehingga bisa diagendakan sejak jauh-jauh hari.  

Bulan ini Jatim akan diramaikan dengan penampilan berbagai artis ternama. Dari daftar guest star yang akan mengisi kemeriahan event Jawa Timur 2023 ada Raisa sampai dengan Rizky Febian yang terkenal dengan lagu-lagu romantisnya.

Sebagai penikmat seni dan pecinta konser wajib tahu daftar tanggal, tempat, sampai artis musis populer siapa saja yang akan tampil nantinya.

Info Jadwal Konser Jatim Oktober 2023

Jawa Timur tak pernah sepi dari event apalagi kini makin banyak festival musik yang bisa dinikmati oleh para pecinta musik tanah Air dari berbagai genre. 

Dilansir dari akun Instagram Event Jatim menyebutkan daftar info konser dan event mulai dari tanggal dan tempat sampai dengan guest star dari konser-konser tersebut.

1. Intimate Concert by Alatab Entertainment

Waktu konser    : 1 Oktober 2023

Guest Star    : Nabila Taqiyyah dan Nyoman Paul

Lokasi        : Ciputra Hall Surabaya

2. Silatnas Yudharta 2023

Waktu konser    : 2 Oktober 2023

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB