Gaya Hidup

Jadwal Tayang Drakor A Good Day to be a Dog yang Dibintangi Park Gyu Young dan Cha Eun Woo, Lengkap dengan Sinopsisnya

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Jadwal Tayang Drakor A Good Day to be a Dog
Cek sinopsis dan jadwal tayang drakor A Good Day to be a Dog di sini. (Foto: YouTube/ MBCdrama)

HARIANE - Jam atau jadwal tayang drakor A Good Day to be a Dog yang dibintangi Park Gyu Young dan Cha Eun Woo baiknya diketahui.

Jadwal tayang drama A Good Day to be a Dog yang akan diinformasikan yakni jadwal tayang di kanal TV Korea Selatan dan juga di layanan streaming online.

Namun, sebelumnya ada informasi tentang sinopsis drakor A Good Day to be a Dog supaya tahu gambaran singkat ceritanya dahulu.

Inilah sinopsis dan jadwal tayang drama Korea Selatan yang diadaptasi dari webcomic berjudul 오늘도 사랑스럽개 (Dibaca: Oneuldo Sarangseureobgae).

Sinopsis Drakor A Good Day to be a Dog

Jadwal Tayang Drakor A Good Day to be a Dog
Sebelum jadwal tayang drakor A Good Day to be a Dog,
cek sinopsinya dahulu. (Foto: YouTube/ MBCdrama)

Dilansir dari laman resmi kanal TV yang menyiarkannya, drakor A Good Day to be a Dog memiliki judul bahasa Korea 오늘도 사랑스럽개 (Dibaca: Oneuldo Sarangseureobgae).

Drama ini menceritakan kisah seorang wanita bernama Han Hae Na (Park Gyu Young) yang dapat berubah menjadi anjing ketika melakukan kontak fisik tertentu dengan lawan jenis.

Selain itu, dihimpun dari VIU, Han Hae Na yang berusia 28 tahun ini rupanya belum pernah menjalin hubungan dengan siapa pun.

Lalu, ada pria bernama Jin Seo Won (Cha Eun Woo) yang sangat takut pada anjing karena punya kenangan buruk tentangnya ketika masih kecil.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Terpilih Lagi! Begini Profil Ketua Umum Tidar 2025-2030, Rahayu Saraswati D. Djojohadikusumo

Terpilih Lagi! Begini Profil Ketua Umum Tidar 2025-2030, Rahayu Saraswati D. Djojohadikusumo

Sabtu, 17 Mei 2025
Nekat Langgar 6 Larangan di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi ini, Siap-siap Didenda ...

Nekat Langgar 6 Larangan di Masjidil Haram dan Masjid Nabawi ini, Siap-siap Didenda ...

Sabtu, 17 Mei 2025
Pakai Visa Kerja untuk Haji, 117 WNI Ditangkap dan Dipulangkan dari Arab Saudi

Pakai Visa Kerja untuk Haji, 117 WNI Ditangkap dan Dipulangkan dari Arab Saudi

Sabtu, 17 Mei 2025
Bamuskal Bantul Torehkan Sejarah, Gelar Apel Akbar Pertama di Indonesia dengan Pesan Kolaborasi

Bamuskal Bantul Torehkan Sejarah, Gelar Apel Akbar Pertama di Indonesia dengan Pesan Kolaborasi

Sabtu, 17 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 17 Mei 2025 Turun Rp 20.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 17 Mei 2025 Turun Rp 20.000 per ...

Sabtu, 17 Mei 2025
Daftar Jemaah Haji Berangkat 18 Mei 2025 : Jadwal dan Kloter

Daftar Jemaah Haji Berangkat 18 Mei 2025 : Jadwal dan Kloter

Sabtu, 17 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 17 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 17 Mei 2025 Naik atau Turun Lagi? ...

Sabtu, 17 Mei 2025
Dari Emping Hingga Mangrove: Bantul Pamerkan Potensi Wisata Lewat Njlajah Milankori

Dari Emping Hingga Mangrove: Bantul Pamerkan Potensi Wisata Lewat Njlajah Milankori

Sabtu, 17 Mei 2025
Modal PNM Mekaar Merajut Benang-benang Harapan Supartini dan Komunitas Perempuan Difabel di Bantul

Modal PNM Mekaar Merajut Benang-benang Harapan Supartini dan Komunitas Perempuan Difabel di Bantul

Jumat, 16 Mei 2025
12 Kalurahan di Gunungkidul Sudah Mendirikan Koperasi Merah Putih, Mana Saja?

12 Kalurahan di Gunungkidul Sudah Mendirikan Koperasi Merah Putih, Mana Saja?

Jumat, 16 Mei 2025