Berita , Artikel

Jokowi Singgung Pilih Pemimpin 2024 Harus Tepat, Waketum Demokrat: Biar Rakyat yang Menentukan

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Jokowi singgung pilih pemimpin 2024 harus tepat
Presiden Jokowi singgung pilih pemimpin 2024 harus tepat di acara Musra. (Foto: Instagram/jokowi)

HARIANE - Presiden RI Jokowi singgung pilih pemimpin 2024 harus tepat dan penuh kehati-hatian dalam acara Musyawarah Rakyat pada Minggu, 14 Mei 2023 lalu di Istora Senayan, Jakarta. 

Presiden Jokowi menganjurkan kepada masyarakat untuk tidak tergesa-gesa dalam memilih pemimpin 2024 kelak.

Pasalnya, menurut Jokowi, keputusan akhir dipilihnya seorang pemimpin akan berlaku mutlak dan tidak dapat digantikan.

Pernyataan presiden yang menegaskan agar masyarakat tidak salah pilih pemimpin 2024 itupun mendapat komentar dari Wakil Ketua Umum Partai Demokrat, Benny K. Harman.

Pernyataan Jokowi Singgung Pilih Pemimpin 2023 Harus Tepat

Dalam akun Twitter Joko Widodo, presiden menyampaikan bahwa Indonesia akan mengalami bonus demografi pada tahun 2030-an.

Saat Indonesia mengalami bonus demografi, negara berpeluang menjadi negara maju pada tahun tersebut.

"Peluang kita menjadi negara maju itu ada dalam 13 tahun ke depan," ujar Jokowi.

Karena hal inilah Jokowi menyampaikan perlunya kehati-hatian dalam memilih pemimpin 2024.

Menurut pernyataan Jokowi, kekeliruan masyarakat dalam memilih pemimpin akan menghilangkan kesempatan Indonesia menjadi negara maju.

"Oleh sebab itu, sekali lagi, memilih pemimpin di tahun 2024 ini sangat krusial sangat penting sekali, harus tepat dan benar," tegas Jokowi.

Lebih lanjut, Presiden Jokowi juga menambahkan bahwa seorang pemimpin harus berani mengambil risiko untuk kepentingan bangsa dan negara.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 26 April 2024, Berdampak Terhadap Kota

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 26 April 2024, Berdampak Terhadap Kota

Jumat, 26 April 2024 07:31 WIB
Pentingnya Peran Anak Muda di Kancah Politik Nasional Pasca Pemilu 2024

Pentingnya Peran Anak Muda di Kancah Politik Nasional Pasca Pemilu 2024

Jumat, 26 April 2024 07:31 WIB
Fakta Menarik Indonesia U23 vs Korea Selatan U23, Sejarah Baru Sejak 1956

Fakta Menarik Indonesia U23 vs Korea Selatan U23, Sejarah Baru Sejak 1956

Jumat, 26 April 2024 05:24 WIB
Indonesia Lolos Semifinal Piala Asia U23 Qatar 2024, Tumbangkan Negeri Gingseng Lewat Drama ...

Indonesia Lolos Semifinal Piala Asia U23 Qatar 2024, Tumbangkan Negeri Gingseng Lewat Drama ...

Jumat, 26 April 2024 04:50 WIB
KPU DIY Buka Pendaftaran PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Ini Syarat dan ...

KPU DIY Buka Pendaftaran PPK dan PPS untuk Pilkada 2024, Ini Syarat dan ...

Kamis, 25 April 2024 21:42 WIB
Penemuan Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Bekasi, Polisi : Utuh Tapi Ada ...

Penemuan Jasad Wanita Dalam Koper di Cikarang Bekasi, Polisi : Utuh Tapi Ada ...

Kamis, 25 April 2024 21:41 WIB
Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Harga Beras Lampaui HET, Berikut Penjelasan Pengamat Ekonomi FEB UGM

Kamis, 25 April 2024 20:41 WIB
Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Dinkes Kota Yogya Temukan 70 Kasus Flu Singapura Tersebar Hampir di Semua Kemantren

Kamis, 25 April 2024 20:03 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Ramalan Zodiak Jumat 26 April 2024 Lengkap, Aries Lebih Termotivasi, Kesehatan Cancer Meningkat

Kamis, 25 April 2024 19:27 WIB
Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Butuh 2 Hari Pencari, Kakek Tenggelam di Sungai Serayu Banjarnegara Ditemukan Meninggal Dunia

Kamis, 25 April 2024 19:23 WIB