Berita , D.I Yogyakarta

Kasus Bunuh Diri di Bantul, Wanita Lansia 65 Tahun Nekat Terjun ke Sumur

profile picture Wahyu Turi
Wahyu Turi
kasus bunuh diri di bantul
Kasus bunuh diri di Bantul, lansia terjun ke sumur. (Ilustrasi: Pixabay/Thomas Wolter)

HARIANE -  Kasus bunuh diri di Bantul terjadi pada Rabu, 5 Maret 2023 yang melibatkan seorang wanita lansia menerjunkan dirinya ke dalam sumur.

Lansia bunuh diri di Bantul tersebut diketahui secara langsung oleh tetangganya sekitar pukul 10.15 WIB. 

Polres Kasihan menyebutkan saat dievakuasi, kondisi jenazah mengalami beberapa lebam dan memar akibat dari terbentur dinding sumur dan bekas proses evakuasi. 

Kasus Bunuh Diri di Bantul Diduga Karena Ingin Susul Suami

Kapolres Kasihan AKP Nandang Rochman mengungkapkan kasus bunuh diri di Bantul itu dilakukan oleh Supardinah (65) warga Dusun Soragan RT. 05 Ngestiharjo, Kapanewon Kasihan, Bantul, Jogja

Aksi nekat itu dilakukan olehnya karena ingin menyusul suaminya yang telah meninggal dunia.

Sebelum korban diketahui terjun bebas di kedalaman sumur, korban terlebih dahulu sudah berusaha bunuh diri dengan naik ke bibir sumur sekitar pukul 08.15 WIB.

Saat itu korban korban lansia bunuh diri di Bantul tersebut mengurungkan niatnya karena ketahuan orang lain.

Kemudian pada pukul 10.00 WIB tetangga korban bernama Tetep (48) melihat Supardinah sudah duduk di bibir sumur dan sempat mengingatkan agar menjauh dari tempat itu.

Tak berselang lama korban langsung terjun masuk ke dalam sumur saat luput dari perhatian.

Melihat kejadian itu Tetep menghubungi saudara korban dan Ketua RT setempat.

Selanjutnya insiden tersebut dilaporkan ke polisi, BPBD dan Damkar untuk dilakukan evakuasi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025
3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

3 Wisatawan Tenggelam di Pantai Parangtritis, Satu Orang dalam Pencarian

Jumat, 04 April 2025
Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Dibuka Hari ini, Festival Klangenan Bantul 2025 Hadirkan Ragam Kuliner dan Mainan Jadul

Jumat, 04 April 2025
Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Perempatan Palbapang, Bantul: Mitos Pasangan Pengantin Wajib Tinggalkan Ayam

Jumat, 04 April 2025
Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Arus Balik, Volume Kendaraan Keluar dari Gunungkidul Mulai Meningkat

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 04 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 April 2025 Naik Drastis, Cincin 18K ...

Jumat, 04 April 2025
Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Sejarah Tellasan Topak, Tradisi Perayaan Masyarakat Madura Tiap 8 Syawal

Jumat, 04 April 2025
Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025