Berita , Jateng , Artikel , Pilihan Editor , Headline

Kasus Ibu Bunuh Anak Kandung Sendiri di Semarang, Berikut Keterangan dari Polrestabes Semarang

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Kasus Ibu Bunuh Anak Kandung Sendiri di Semarang, Berikut Keterangan dari Polrestabes Semarang
Kasus Ibu Bunuh Anak Kandung Sendiri di Semarang, Berikut Keterangan dari Polrestabes Semarang
HARIANE-Dugaan kasus ibu bunuh anak kandung sendiri di Semarang kini menjadi perbincangan banyak orang, terutama masyarakat Semarang sendiri.
Kasus ibu bunuh anak kandung sendiri di Semarang terjadi Selasa, 10 Mei 2022, di sebuah hotel yang ada di Semarang. Serta diketahui kejadian tersebut terjadi pukul 13.00 WIB.
Dugaan kasus ibu bunuh anak kandung sendiri di Semarang dilaporkan oleh salah satu karyawan hotel. Menurut keterangan saksi saat masuk ke kamar, ibu dan anak tersebut sudah dalam keadaan terlentang serta anak sudah tidak bernyawa.
Anak yang berumur 3 tahun 7 bulan tersebut merupakan anak pertama dari seorang ibu berinisial RS. Dia menjadi korban kasus ibu bunuh anak kandung sendiri di Semarang lebih tepatnya di salah satu hotel yang ada di Kota Semarang.

Berikut keterangan kasus ibu bunuh anak kandung sendiri di Semarang oleh Team Resmob Polrestabes Semarang.

Berdasarkan keterangan dari Kapolrestabes Semarang Kombes Pol. Irwan Anwar, S.I.K., S.H., M.Hum. serta didampingi Wakapolrestabes Semarang AKBP Yuswanto Ardi, S.H., S.I.K., M.I.K. pada unggahan akun Instagram @humasrestabessmg tentang Press Release kasus ibu bunuh anak Kamis, 12 Mei 2022.
BACA JUGA : Cara Mencegah Penyakit Hepatitis Akut pada Anak, Berikut Langkah yang Bisa Dilakukan untuk Melindungi Anak dari Penyakit Ini
Dugaan kasus penganiayaan terhadap anak tersebut merupakan motif dari adanya persoalan rumah tangga, hal tersebut berdasarkan hasil penyelidikan yang telah dilakukan. Menurut tersangka, takut karena telah menggunakan uang suami sebesar 38 juta.
Menurut keterangan tersangka, awal mula terjadinya kejadian pembunuhan sang anak yakni dikarenakan suami telah mengetahui bahwa uang tabungan mereka telah dipakai sebesar 38 juta yang awalnya 39 juta.
Berdasarkan pengakuan sang istri, uang tersebut digunakan untuk melunasi hutang pinjaman online milik seseorang berinisial (SS). Pinjaman online tersebut merupakan milik (SS) satu tahun lalu, yang dimana saat itu meminjam KTP (RS) untuk melakukan peminjaman uang secara online.
Diketahui pinjaman online tersebut sebesar 12 juta, namun karena tidak dibayarkan sehingga berbunga mencapai 38 juta. Namun yang selalu di tagih untuk melunasi adalah (RS), hal tersebut yang membuat (RS) menggunakan uang suami untuk membayar pinjaman online tersebut.
BACA JUGA : Bilqis Prasista Kalahkan Pebulutangkis Nomor 1 Dunia di Uber Cup 2022, Lucunya Ayah Ojak Ikutan Trending Twitter  
Setelah mengetahui uang tabungan digunakan sang istri untuk melunasi pinjaman online, sang suami pun akhirnya menegur. Karena hal tersebut, serta karena merasa kalut dan malu yang membuat (RS) pergi dari rumah dan mengajak sang anak.
Menurut keterangan tersangka, sejak awal tidak ada niatan untuk membunuh sang anak. tetapi karena kejadian sang suami yang menegurnya dan membuat dirinya merasa kalut dan malu yang membuat dirinya mencoba bunuh diri dan membunuh sang anak.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sekretariat DPRD DIY Teguhkan Komitmen Wujudkan Zona Integritas Wilayah Bebas dari Korupsi

Sabtu, 22 Februari 2025 15:47 WIB
Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Kepala Daerah Absen di Retreat Akmil Magelang, Wamendagri: Masih Ada Kesempatan

Sabtu, 22 Februari 2025 15:37 WIB
Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Prakiraan Cuaca Minggu 23 Februari 2025, Masih Banyak Wilayah yang Diguyur Hujan Lebat

Sabtu, 22 Februari 2025 15:14 WIB
Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Miris Banget! Warga Jarah Kasur Tercecer Akibat Kecelakaan di Tol Cipularang KM 91

Sabtu, 22 Februari 2025 14:47 WIB
Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Kecelakaan di Lenteng Agung Jaksel Hari ini, 2 Motor Remuk Parah

Sabtu, 22 Februari 2025 12:31 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Turun Lagi, cek Sebelum ...

Sabtu, 22 Februari 2025 11:21 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Naik, Cek Harga Emas ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 22 Februari 2025 Naik, Cek Harga Emas ...

Sabtu, 22 Februari 2025 10:20 WIB
Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Perintah Tunda Ikut Retret, Waketum Gerindra: Kepala Daerah Tidak Hanya Mewakili Satu Kelompok ...

Jumat, 21 Februari 2025 23:10 WIB
Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Pembukaan Sekolah Tani Nasional 2025, Budi Djiwandono: Petani Butuh Peremajaan

Jumat, 21 Februari 2025 22:23 WIB
Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Wamendagri Sebut Ada 47 Kepala Daerah Tak Hadir Tanpa Keterangan di Retreat Akmil ...

Jumat, 21 Februari 2025 19:10 WIB