Berita , Jabodetabek

Kebakaran di Cipinang Muara Jatinegara, Sejumlah 50 Personil Damkar Terjun ke Lokasi

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Kebakaran di Cipinang Muara Jatinegara
Kebakaran di Cipinang Muara Jatinegara libatkan sebuah bangunan. (Ilustrasi:freepik/partystock)

HARIANE- Insiden kebakaran kembali terjadi dimana kali ini kebakaran di Cipinang Muara Jatinegara pada Jumat 28 Juli 2023.

Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) kemudian mengirim sejumlah 50 personil ke lokasi kejadian.

Saat ini insiden kebakaran tersebut sedang dalam penanganan tim Damkar.

Kebakaran di Cipinang Muara Jatinegara 28 Juli 2023

Warga bergotong royong padamkan api. (Foto:instagram/Humasjakfire)

Insiden kebakaran kembali melandai wilayah jakarta pada hari ini 28 Juli 2023 dimana kali ini terjadi di Jl. BB gg. H M Ali RT 02, RW 04, Kel. Cipinang Muara, Kec. Jatinegara, Jakarta Timur.

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari warta Humasjakfire, peristiwa kebakaran tersebut menimpa sebuah bangunan rumah tinggal.

Dalam unggahan video Humasjakfire memperlihatkan kobaran api dan asap mengelilingi bangunan tersebut.

Terpantau warga bergotong royong  berusaha untuk mmadamkan api yang membakar bangunan tersebut.

Puluhan warga terlihat panik dengan kebakaran yang tidak terduga-duga tersebut yang kmudian membuat lokasi kjadian mnjadi ramai.

Belum terpantau petugas Damkar pada unggahan video tersebut, namun berdasarkan informasi Humasjakfire, saat ini kebekaran tersebut sudah ditangani Damkar.

Dilaporkan bahwa sejumlah 50 personil Damkar dan 10 Unit mbil diterjunkan ke lokasi guna memadamkan api.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025
Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Menjelajahi Padukuhan Wota-Wati di Sisi Timur Gunungkidul, Bak Tinggal di Kerajaan Majapahit

Rabu, 02 April 2025
Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Mantap! Ini 6 Makanan Khas Palembang yang Disajikan saat Lebaran Idul Fitri

Rabu, 02 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 2 April 2025, Cek Sebelum Beli

Rabu, 02 April 2025
Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Bolehkah Puasa Syawal Tidak Berurutan atau Selang-Seling? Begini Hukumnya

Rabu, 02 April 2025
Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Sempat Melejit, Harga Emas Antam Hari ini Rabu 2 April 2025 Turun

Rabu, 02 April 2025
Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Jadwal One Way Hingga Ganjil Genap Balik Lebaran 2025 di Jakarta, Catat Tanggalnya

Rabu, 02 April 2025
Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Satlantas Polresta Yogyakarta Siapkan Rekayasa Lalu Lintas di Teteg Malioboro dan Sarkem saat ...

Rabu, 02 April 2025
Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Adu Banteng di wilayah Sukoreno, Dua Orang Jadi Korban Meninggal Dunia

Rabu, 02 April 2025
Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Warga Surakarta Alami Kecelakaan Tunggal di Kulon Progo

Rabu, 02 April 2025