Berita , Jabodetabek

Kebakaran di Lubang Buaya Jakarta Timur, 7 Unit Mobil dan 35 Personel Dikerahkan

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kebakaran di Lubang Buaya Jakarta Timur, 7 Unit Mobil dan 35 Personel Dikerahkan
Kebakaran di Lubang Buaya Jakarta Timur hari ini yang mengakibatkan rumah warga hangus terbakar. (Foto: Instagram/merekamjakarta)

HARIANE - Telah terjadi kebakaran di Lubang Buaya Jakarta Timur hari ini yang menyebabkan rumah warga hangus terbakar.

Insiden lahapan si jago merah tersebut terjadi di kawasan pemukiman padat penduduk di Jalan Gorda, Lubang Buaya, Cipayung, Jakarta Timur.

Kebakaran hari ini tersebut terjadi pada hari Minggu, 23 Juli 2023 sekitar pukul 00.14 WIB. Peristiwa kebakaran terekam oleh beberapa video amatir yang menunjukkan kobaran api di pemukiman warga.

Kebakaran di Lubang Buaya Jakarta Timur 23 Juli 2023

Kebakaran di Lubang Buaya Jakarta Timur, 7 Unit Mobil dan 35 Personel Dikerahkan
Proses pemadaman api oleh para petugas damkar. (Foto: Instagram/merekamjakarta)

Akun Instagram @merekamjakarta melaporkan terjadinya kebakaran di Lubang Buaya Jakarta Timur pada tengah malam sekitar pukul 00.14 WIB.

"KEBKARAN LANDA PEMUKIMAN WARGA LUBANG BUAYA," tulis akun Merekam Jakarta pada keterangan sebuah video yang diunggahnya.

Berdasarkan sebuah video yang diunggah, terlihat kobaran api begitu besar dengan kepulan asap yang juga terlihat di sekitar area kebakaran.

Kobaran api dan asap yang berada di atap sebuah rumah tersebut terlihat membumbung tinggi ke langit. Tampaknya sebuah rumah telah hangus terbakar bersamaan dengan isi di dalamnya.

Belum diketahui berapa jumlah rumah yang terkena dampak dari kebakaran hari ini di Jakarta, namun dapat dipastikan sebuah rumah telah hangus terbakar dalam insiden ini.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Sabtu, 26 April 2025
Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Sabtu, 26 April 2025
Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

Sabtu, 26 April 2025
4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Sabtu, 26 April 2025
Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Sabtu, 26 April 2025
Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Sabtu, 26 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi

Sabtu, 26 April 2025
Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025