Berita , Jateng

Kecelakaan di Kendal Hari Ini 18 Oktober 2023, Korban Meninggal Dunia Diduga Korban Tabrak Lari

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kecelakaan di Kendal Hari Ini 18 Oktober 2023, Korban Meninggal Dunia Diduga Korban Tabrak Lari
Kecelakaan di Kendal hari ini Rabu 18 Oktober 2023 melibatkan seorang pemotor yang meninggal seketika di lokasi kejadian. (Ilustrasi: Freepik/Kjpargeter)

HARIANE - Kecelakaan di Kendal hari ini, Rabu 18 Oktober 2023  terjadi di Jalan Lingkar Kaliwungu, Jawa Tengah dan menyebabkan seorang pengendara sepeda motor meregang nyawa. 

Kecelakaan terjadi sekitar pukul 09.30 WIB di jalur yang dikenal sebagai lalu lintas kendaraan berat.

Dugaan sementara kecelakaan tersebut merupakan kejadian tabrak lari dari kendaraan lain yang menabrak pemotor hingga tewas di lokasi kejadian.

Kondisi Korban Kecelakaan di Kendal 18 Oktober 2023

Dikutip dari akun Instagram @infokejadiankendal disebutkan pengendara sepeda motor mengalami luka berat di kepalanya sehingga meninggal di lokasi kejadian. 

Kecelakaan di Kendal Hari Ini 18 Oktober 2023, Korban Meninggal Dunia Diduga Korban Tabrak Lari
Kondisi korban tabrak lari yang tergeletak di jalan setelah menghembuskan napas terakhirnya. (Foto: Instagram/infokejadiankendal)

Korban diketahui mengendari sebuah sepeda motor matic merek Vario 125 seorang diri. 

Korban merupakan seorang laki-laki tanpa identitas diduga merupakan korban tabrak lari dari kendaraan lain yang juga terlibat dalam insiden kecelakaan tersebut.

"Terjadi laka lantas jam 09:30 di jalan lingkar kaliwungu. Pengendara sepeda motor honda vario 125 warna merah tergeletak di jalan dengan luka berat dikepala dan kondisi meninggal dunia. Korban seorang laki - laki. Diduga korban tabrak lari. Identitas belum diketahui," tulis keterangan unggahan. 

Tidak diketahui penyebab serta kronologi lengkap terkait kecelakaan yang terjadi, korban sudah ditemukan dalam kondisi meninggal dunia.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025