Berita , Jatim

Kecelakaan di Situbondo Hari ini 17 Juli 2023, Diduga Adu Banteng Antara Pick Up dan Truk

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kecelakaan di Situbondo Hari ini 17 Juli 2023, Diduga Adu Banteng Antara Pick Up dan Truk
Kecelakaan di Situbondo Hari ini 17 Juli 2023 yang melibatkan dua mobil diduga adu banteng hingga ringsek. (Foto: Instagram/andre_lelanang)

HARIANE - Telah terjadi kecelakaan di Situbondo hari ini, melibatkan 1 mobil pick up membawa sayur dan 1 mobil truk.

Peristiwa kecelakaan tersebut terjadi di Timur Arjasa Situbondo Jawa Timur siang hari ini, Senin 17 Juli 2023.

Akibat kecelakaan itu, Kedua mobil tampak hancur pada bagian depannya sehingga menyebabkan korban terjepit.

Kecelakaan di Situbondo Hari Ini 17 Juli 2023

Kecelakaan di Situbondo Hari ini
Kondisi kedua mobil terlihat hancur pada bagian depan menyebabkan korban terjepit. (Foto: Instagram/andre_lelanang)

Dilansir melalui akun Instagram @andre_lelanang yang telah mengabarkan terkait peristiwa kecelakaan di Situbondo hari ini 17 Juli 2023 dengan kondisi kedua mobil yang terlibat tampak hancur.

"Moga semua diberi keselamatan, baru saja terjadi kecelakaan melibatkan dua kendaraan di Timur Arjasa Situbondo Jawa Timur," ucap akun tersebut pada postingannya tersebut.

Pasca kecelakaan terekam oleh sebuah video amatir oleh seseorang yang berada di lokasi kejadian dengan menunjukkan kondisi dari kedua mobil yang terlibat.

Berdasarkan video yang diunggah, terlihat 1 buah mobil pick up  dan 1 truk tergeletak di pinggir jalan usai kecelakaan.

Kedua mobil tersebut hancur pada bagian depannya menyebabkan korban sepertinya terjepit oleh badan mobil bagian depan.

Terlihat supir mobil pick up yang terhimpit bagian depan mobil dengan kondisi tak sadarkan diri.

Terpantau kondisi lokasi kejadian cukup ramai oleh warga sekitar yang berniat untuk menolong.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Kakek Pencuri Uang dan Perhiasan Tetangga di Sedayu Bantul Ternyata Residivis Kasus Asusila

Senin, 21 April 2025
Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Meninggal Dunia di Usia ke-88 Tahun, Haedar Nashir Kenang Sosok Paus Fransiskus

Senin, 21 April 2025
Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Peringati Hari Kartini, Bupati Gunungkidul: Perempuan Tidak Boleh Takut Bersaing

Senin, 21 April 2025
Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Tren Coffee Shop Menjamur, Pemkab Sleman Dorong Produktivitas Kopi Merapi

Senin, 21 April 2025
Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Muncul Nama Kaliurang Pada Minuman Beralkohol, Pemkab Sleman Mensomasi Perusahaan

Senin, 21 April 2025
Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Pengakuan Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Bantul, Sempat Adu Tantang dengan Korban

Senin, 21 April 2025
Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Damkar Pekalongan Dapat Laporan Kebakaran Palsu, Pelapor Bisa Kena Pidana

Senin, 21 April 2025
Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025