Berita , Jatim

Kecelakaan di Situbondo Hari ini 17 Juli 2023, Diduga Adu Banteng Antara Pick Up dan Truk

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Kecelakaan di Situbondo Hari ini 17 Juli 2023, Diduga Adu Banteng Antara Pick Up dan Truk
Kecelakaan di Situbondo Hari ini 17 Juli 2023 yang melibatkan dua mobil diduga adu banteng hingga ringsek. (Foto: Instagram/andre_lelanang)

HARIANE - Telah terjadi kecelakaan di Situbondo hari ini, melibatkan 1 mobil pick up membawa sayur dan 1 mobil truk.

Peristiwa kecelakaan tersebut terjadi di Timur Arjasa Situbondo Jawa Timur siang hari ini, Senin 17 Juli 2023.

Akibat kecelakaan itu, Kedua mobil tampak hancur pada bagian depannya sehingga menyebabkan korban terjepit.

Kecelakaan di Situbondo Hari Ini 17 Juli 2023

Kecelakaan di Situbondo Hari ini
Kondisi kedua mobil terlihat hancur pada bagian depan menyebabkan korban terjepit. (Foto: Instagram/andre_lelanang)

Dilansir melalui akun Instagram @andre_lelanang yang telah mengabarkan terkait peristiwa kecelakaan di Situbondo hari ini 17 Juli 2023 dengan kondisi kedua mobil yang terlibat tampak hancur.

"Moga semua diberi keselamatan, baru saja terjadi kecelakaan melibatkan dua kendaraan di Timur Arjasa Situbondo Jawa Timur," ucap akun tersebut pada postingannya tersebut.

Pasca kecelakaan terekam oleh sebuah video amatir oleh seseorang yang berada di lokasi kejadian dengan menunjukkan kondisi dari kedua mobil yang terlibat.

Berdasarkan video yang diunggah, terlihat 1 buah mobil pick up  dan 1 truk tergeletak di pinggir jalan usai kecelakaan.

Kedua mobil tersebut hancur pada bagian depannya menyebabkan korban sepertinya terjepit oleh badan mobil bagian depan.

Terlihat supir mobil pick up yang terhimpit bagian depan mobil dengan kondisi tak sadarkan diri.

Terpantau kondisi lokasi kejadian cukup ramai oleh warga sekitar yang berniat untuk menolong.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB