Berita

Keluarga David Ozora Laporkan Mario Dandy, Imbas Sebarkan Foto dan Video Penganiayaan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
keluarga David Ozora laporkan Mario Dandy
Alasan keluarga David Ozora laporkan Mario Dandy. (PMJ)

HARIANE – Resmi, keluarga David Ozora laporkan Mario Dandy Satriyo ke Polisi untuk kasus UU ITE.

Mario Dandy Satriyo adalah tersangka penganiayaan terhadap David Ozora yang dilakukan pada 20 Februari 2023 di Pesanggrahan Jaksel.

Kasus tersebut bahkan sempat jadi trending topik di Twitter selama beberapa hari setelah video penganiayaan yang dilakukan Mario Dandy terhadap David tersebar luas di sosmed.

Dalam video tersebut terlihat bagaimana sadisnya tersangka menganiaya David dengan menendang kepada korban. Bahkan tersangka sempat melakukan selebrasi di tengah aksi kejinya tersebut.

Keluarga David Ozora Laporkan Mario Dandy

Rencana keluarga David Ozora laporkan Mario Dandy dibenarkan oleh Alto Luger selaku perwakilan keluarga .

Ia kemudian  menyatakan bahwa pihaknya telah berdiskusi dengan pengacara untuk melaporkan tersangka.

“Kami sudah mendiskusikan itu dari keluarga dengan kuasa hukum dan itu menjadi salah satu pertimbangan kami untuk turut melaporkan ke pihak kepolisian (soal penyebaran video),” ujar Alto Ulger.

Hanya saja ia enggan berkomentar jauh terkait rencana pelaporan tersebut karena ada pengacara keluarga yang lebih mengerti perspektif hukumnya.

“Kalau soal dari perspektif hukum dari pengacara keluarga,” ujar Alto Ulger seperti dikutip dari PMJ News.

keluarga David Ozora laporkan Mario Dandy
Tersangka Mario Dandy dan pelaku AGH. (PMJ)

Sebelumnya, pada Jumat 17 Maret 2023 Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Kombes Pol Hengki Haryadi membenarkan adanya kiriman video penganiayaan oleh tersangka Mario.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB