Berita , Pilihan Editor

Penyebab Kemenag Tidak Ambil Kuota Tambahan Haji Indonesia 2022 Sebanyak 10 Ribu Orang

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Penyebab Kemenag Tidak Ambil Kuota Tambahan Haji Indonesia 2022 Sebanyak 10 Ribu Orang
Penyebab Kemenag Tidak Ambil Kuota Tambahan Haji Indonesia 2022 Sebanyak 10 Ribu Orang
HARIANE – Isu terkait kuota tambahan haji Indonesia 2022 oleh Arab Saudi yang mencapai sepuluh ribu orang sempat membuat masyarakat heboh.
Kabar mengenai kuota tambahan haji Indonesia 2022 ternyata telah diterima oleh Hilman Latief selaku Dirjen Penyelenggara Haji dan Umroh pada 21 Juni 2022.
Meskipun begitu, Hilman Latief mengaku saat itu Kemenag masih menunggu kepastian terkait kabar kuota tambahan haji Indonesia 2022 secara resmi kepada Arab Saudi.
Dan setelah dilakukan berbagai pertimbangan, Hilman Latief mengungkap kalau tambahan kuota jamaah haji Indonesia yang mencapai 10.000 orang tersebut belum bisa dipenuhi.
BACA JUGA : Beredar Kabar Penambahan Kuota Haji dari Arab Saudi untuk Indonesia, Ini Faktanya

Penyebab Kemenag Tidak Ambil Kuota Tambahan Haji Indonesia 2022

Dilansir dari laman resmi Kementerian Agama Republik Indonesia, ada beberapa alasan Kemenag tidak ambil kuota tambahan haji Indonesia 2022 yang ditawarkan oleh Arab Saudi.
Kementerian Agama terus berkomunikasi intensif setelah menerima surat resmi dari Arab Saudi terkait adanya tambahan kuota sebesar 10.000 orang.
Kita berkomunikasi intensif dengan berbagai pihak, termasuk Kementerian Haji dan Umroh Arab Saudi,” tutur Hilman Latief.
Hilman Latief juga menambahkan kalau pihak Kementerian Haji dan Umroh Arab Saudi sudah mendapatkan surat balasan dari Kemenag.
Secara resmi, surat dari Kementerian Haji dan Umroh Arab saudi juga sudah dijawab oleh Kemenag. Mereka memahami kondisi dan sistem yang berlaku di Indonesia.
Mereka paham tentang ketentuan porsi, nomor urut dan lainnya. Berdasarkan regulasi, haji memang harus dijalankan sesuai aturan yang berlaku,” ungkap Hilman Latief.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB