Berita , Artikel

Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah, Sambut Idul Adha 2022

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah, Sambut Idul Adha 2022
Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah, Sambut Idul Adha 2022
HARIANE - Keutamaan 10 hari pertama bulan Dzulhijjah merupakan momen yang paling dinanti oleh seluruh umat Islam.
Pemahaman terhadap keutamaan 10 hari pertama bulan Dzulhijjah penting untuk diketahui oleh umat Islam.
Adapun ada beberapa keutamaan 10 hari pertama bulan Dzulhijjah yang dapat diraih dengan mengerjakan amalan-amalan kebaikan.
Berikut penjelasan terkait keutamaan 10 hari pertama bulan Dzulhijjah menurut Ustadz Adi Hidayat.
BACA JUGA : Sekilas Makna Hari Raya Idul Adha 2022 Menurut Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

Keutamaan 10 Hari Pertama Bulan Dzulhijjah

Dilansir dari kanal Youtube Ceramah Pendek, Ustadz Adi Hidayat menerangkan bahwa ada keutamaan 10 hari pertama di bulan Dzulhijjah.
Di 10 hari pertama bulan Dzulhijjah, status amalan umat Islam akan naik status menjadi amalan yang dicintai oleh Allah Swt.
"Rasulullah Saw. pernah bersabda: tidak akan pernah ditemukan hari-hari saat amal shalih bila dikerjakan di hari-hari itu naik statusnya dicintai oleh Allah Swt., yaitu 10 hari pertama di bulan Dzulhijjah" jelas Ustadz Adi Hidayat.
Allah Swt. memberikan keutamaan yang sama di 10 hari pertama bulan Dzulhijjah seperti halnya dengan orang yang berhaji.
Ketika orang-orang melaksanakan ibadah haji, Allah Swt. memberikan kesempatan kepada umat-Nya yang tidak haji untuk melaksanakan amal shalih, yang jika dikerjakan menjadi amalan yang cintai oleh Allah Swt.
Perbedaan amalan yang dicintai dan belum dicintai oleh Allah Swt. pada dasarnya bergantung pada waktu pelaksanaan amalan tersebut.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB