Berita , Pendidikan , Artikel , Pilihan Editor

Sahur Setelah Azan Subuh Karena Bangun Kesiangan, Apakah Boleh? Berikut Jawaban dari Ustadz Adi Hidayat

profile picture Melania Citra Pertiwi
Melania Citra Pertiwi
Sahur Setelah Azan Subuh Karena Bangun Kesiangan, Apakah Boleh? Berikut Jawaban dari Ustadz Adi Hidayat
Sahur Setelah Azan Subuh Karena Bangun Kesiangan, Apakah Boleh? Berikut Jawaban dari Ustadz Adi Hidayat
HARIANE - Sahur setelah azan subuh karena bangun kesiangan sering menjadi perdebatan masyarakat muslim dikala memasuki bulan puasa Ramadhan.
Sahur setelah azan subuh karena bangun kesiangan banyak dicari orang karena ketidaktahuan mereka mengenai kebenaran hukum tersebut. Salah satu hal yang sering membuat orang kesiangan saat sahur yaitu tidur terlalu malam.
Sahur setelah adan subuh karena bangun kesiangan dari ustadz Adi Hidayat dapat disimak pada laman ini agar tidak melakukan kesalahan saat puasa pada bulan Ramadhan.
Dilansir kanal Youtube Ceramah Pendek yang diunggah pada 2017, waktu batas sahur dapat diungkapkan dalam kiasan bahasa Al-Qur'an yang berbunyi "bila benang putih telah menutup benang hitam,". Arti kiasan tersebut adalah sinar fajar telah membelah gelapnya malam sehingga hilang hitamnya atau hilang fajarnya.
Ustadz Adi Hidayat mengatakan bahwa batasan makan dan minum saat sahur yaitu hingga datang fajar.

Tanda Datangnya Fajar Sebagai Batasan Bersahur

Tanda datangnya fajar dapat dilihat dari dua pancaindra manusia yaitu mata dan telinga.
Cara pertama yaitu menggunakan mata yang berarti kita dapat melihat fajar dengan dikalkulasi waktu tibanya adan. Kedua yaitu saat muazin mulai mengumandangkan azan subuh maka hal itu menandakan fajar telah tiba.
BACA JUGA : Hukum Puasa Tanpa Sahur, Sah atau Tidak? Simak Penjelasan Ustadz Adi Hidayat
Sahur setelah azan subuh karena bangun kesiangan diutarakan ustadz Adi Hidayat dalam ceramahnya yaitu kita dapat melaksanakan sahur dengan batasan azan. Hal itu menandakan bahwa begitu azan subuh tiba maka kegiatan makan dan minum harus stop.
Artinya bahwa sahur setelah azan subuh karena bangun kesiangan tidak boleh dilakukan sehingga kita harus menghindarinya.

Apakah Ketika Azan Subuh Masih Boleh Makan?

Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025