Berita , D.I Yogyakarta

Kronologi Kecelakaan di Kulon Progo Hari ini, Honda Jazz Tabrak Sejumlah Kendaraan di Pasar Wates

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Kronologi kecelakaan di Kulon Progo hari ini
Kecelakaan di Pasar Wates Kulon Progo libatkan beberapa kendaraan. (Ilustrasi: Pixabay/NettoFigueiredo)

HARIANE - Diduga sedang dalam keadaan mabuk, seorang pengendara Honda Jazz menabrak beberapa kendaraan lain dan menjadi penyebab kecelakaan di Kulon Progo hari ini.

Insiden yang terjadi pada Kamis pagi 3 Agustus 2023 sekitar pukul 06:31 WIB berlokasi di Pasar Wates.

Saat ini insiden kecelakaan tersebut sudah dalam penanganan pihak kepolisian setempat.

Kronologi Kecelakaan di Kulon Progo Hari ini

Sebuah mobil terlihat ringsek akibat tabrakan. (Foto: Instagram/@merapiuncover)

Kamis pagi 3 Agustus 2023 warga Kulon Progo khususnya di area sekitar pasar pagi Wates dihebohkan dengan sebuah kecelakaan beruntun.

Kecelakaan tersebut melibatkan sebuah mobil Honda Jaz dengan beberapa kendaraan lainnya.

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari akun Instagram @merapiunccover, peristiwa nahas tersebut terjadi sekitar pukul 06:31 WIB.

Dalam unggahan akun tersebut diketahui bahwa penyebab utama kecelakaan tersebut karena diduga sopir mobil Honda Jzaz sedang dalam kedaan mabuk.

Sementara itu berdasarkan penelusuran dalam komentar warganet menyatakan bahwa mobil Jazz tersebut awalnya meluncur dari arah barat yang kemudian menabrak dua pengendara motor dari arah timur.

Belum diketahui informasi mengenai korban jiwa namun berdasarkan pantauan unggahan tersebut, mobil Jazz tersebut ringsek cukup parah pada bagian depan.

Perekam video menyatakan bahwa korban dari tabrakan beruntun tersebut melibatkan kendaraan roda dua dan sebuah bus, dan diketahui bahwa sopir  mobil Jazz tersebut dalam keadaan mabuk.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB
Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB