Berita , D.I Yogyakarta

Kecelakaan di Jogja Hari Ini 11 Juli 2022, Sebuah Mobil Ringsek Parah Setelah Tabrak TPR Parangtritis

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
Kecelakaan di Jogja Hari Ini 11 Juli 2022, Sebuah Mobil Ringsek Parah Setelah Tabrak TPR Parangtritis
Kecelakaan di Jogja hari ini 11 Juli 2022. (Foto: Facebook/Pantas Djogja)
HARIANE – Kecelakaan di Jogja hari ini 11 Juli 2022 dilaporkan terjadi di ruas Jalan Parangtritis, tepatnya di TPR Parangtritis, Kapanewon Kretek, Kabupaten Bantul.
Kecelakaan di Jogja hari ini 11 Juli 2022 merupakan kecelakaan tunggal, yang melibatkan sebuah mobil Toyota Avanza warna putih yang menabrak TPR Parangtritis Bantul.
Berikut informasi lengkap mengenai kecelakaan di Jogja hari ini 11 Juli 2022 terkait sebuah mobil yang menabrak TPR Parangtritis.

Kecelakaan di Jogja Hari Ini 11 Juli 2022

BACA JUGA : Kecelakaan di Ring Road Barat Yogyakarta Sebabkan Satu Mobil Pick Up Terguling
Dilansir dari akun Facebook Pantas Djogja, dilaporkan kecelakaan lalu lintas di TPR Parangtritis terjadi pada Senin, 11 Juli 2022 sekitar pukul 01.45 WIB.
Kejadian lakalantas pada Senin, 11 Juli 2022 dinihari 01.45 wib persis di TPR,” tulis akun tersebut.
Dari video yang diunggah oleh akun tersebut, dapat diperoleh informasi bahwa mobil yang dikendarai oleh seorang warga Tempel, Kabupaten Sleman itu dalam perjalanan pulang dari Gunung Kidul.
Dugaan sementara kecelakaan itu akibat sopir dalam kondisi mengantuk, dilaporkan tidak ada korban jiwa.
Dugaan sementara sopir mengantuk. Korban jiwa nihil,” lanjut keterangan oleh akun tersebut.
Dalam video dan foto yang diunggah tersebut, dapat terlihat kondisi mobil yang mengalami kerusakan cukup parah.
Foto pertama memperlihatkan badan mobil Toyota Avanza warna putih tersebut terbalik dengan posisi melintang pada ruas jalur TPR Parangtritis.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025