Berita , D.I Yogyakarta , Wisata

Manfaatkan Libur Panjang Februari 2024, Kota Yogyakarta Sediakan Banyak Event

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Manfaatkan Libur Panjang Februari 2024, Kota Yogyakarta Sediakan Banyak Event
Libur panjang Februari 2024 diwarnai dengan beragam event di Kota Yogyakarta termasuk festival Imlek. (Ilustrasi: Pexels/Nam Le)

HARIANE - Jadwal libur panjang Februari 2024 bisa dimanfaatkan untuk mengagendakan liburan dengan mengunjungi tempat wisata atau mendatangi event-event yang meriah.

Minggu kedua Februari diwarnai masa long weekend atau akhir pekan yang panjang di mana pada 8 Februari 2024 diperingati sebagai Isra Miraj Nabi Muhammad SAW, sedangkan pada 9 dan 10 Februari 2024 adalah cuti bersama Hari Raya Imlek.

Kota Yogyakarta bisa menjadi tujuan wisata untuk menghabiskan akhir pekan yang panjang di mana sudah disiapkan berbagai macam event dan festival yang berhubungan dengan perayaan Imlek. 

Selain itu, bulan ini Kota Yogyakarta juga penuh dengan berbagai macam acara yang terakum dalam calender of event Kota Yogyakarta Februari 2024. 

Dilansir dari informasi yang diunggah oleh akun Instagram @pinarak.jogja, berikut adalah beberapa event Imlek di Jogja yang bisa dikunjungi:

1. Barongsai Show di Malioboro Mall pada 7 Februari 2024

2. Oriental Festival Year of The Dragon di Atrium Plaza Malioboro pada 8-11 Februari 2024
3. Atraksi Barongsai dan Liong di Galeria Mall pada 11 Februari 2024.

Masyarakat yang hendak liburan Imlek di Jogja sambil menonton pertunjukan maupun bazaar dan pameran produk lokal bisa datang ke tempat-tempat tersebut. 

Jadwal Event Kota Yogyakarta Februari 2024

Selain punya event seru untuk merayakan Tahun Baru Cina, Kota Yogyakarta juga dipenuhi dengan sederet acara selama satu bulan mulai dari pameran, sportourism, hingga konser musik. 

Berikut jadwal lengkapnya: 

26 Januari - 4 Februari 2024: Pameran Seni Rupa dan Ilustrasi Buku 'Ratu Adil' di Bentara Budaya Yogyakarta

29 Januari - 7 Februari 2024: EatMosFais, Batik, Fashion & Craft Exhibition di Atrium Plaza Malioboro
4 Februari 2024: SPEC7ACULAR SHOW Joker Media 7th Anniversary di Lippo Plaza Jogja
7-9 Februari 2024: Galafantasia 2024: Anantara #3 di Museum Benteng Vredeburg
10 Februari 2024: Special Freeting Kang Gale dan Dewa Uang di Galeria Mall
11 Februari 2024: Hajad Dalem Labuhan Parangkusumo di Parangkusumo
12 Februari 2024: Hajad Dalem Labuhan Merapi
16 Februari 2024: Ngepit #6 Eksplore Living Kotagede di Museum Kotagede
17 Februari 2024: Pentas Teater 'Enigma Rona' di Aula SMA Kolese De Britto Yogyakarta
19 Februari 2024: Sarasehan Teater di Taman Budaya Yogyakarta
20 Februari 2024: Sarasehan Ketoprak di Taman Budaya Yogyakarta
24 Februari 2024: Cap Go Mie Cosplay Competition di Lippo Plaza Jogja
24 Februari 2024: Symphony #5 di GOR Lembang UGM
24-15 Februari 2025: Coast to Coast

Demikian informasi soal agenda libur panjang Februari 2024 dan jadwal event sebulan penuh di Kota Yogyakarta. **** 

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025