Berita , D.I Yogyakarta
Masjid Jogokariyan Jogja Sediakan Takjil Gratis, Ada 3.500 Porsi Setiap Harinya

Wahyu Turi
Masji Jogokariyan sediakan takjil gratis sebanyak 3.500 porsi setiap harinya. (Foto: Hariane/Wahyu Turi K)
“Segenap jemaah jaga kebersihan agar tidak menjatuhkan sampah di jalan, masjid, maupun lingkungan Jogokariyan, sehingga Yogyakarta menjadi kota yang bersih, indah, dan rapi,” ujarnya.
Sementara itu, mahasiswa UIN Sunan Kalijaga asal Banten, Ru’uf, mengaku selalu menyempatkan diri datang ke Masjid Jogokariyan saat bulan Ramadhan. Menurutnya, menu yang disajikan cukup menarik dan tentunya bergizi.
“Menurut saya, makanan yang disediakan bisa dikatakan sangat layak. Sudah gratis, bergizi, porsinya cukup banyak. Jadi nggak perlu khawatir nggak kebagian, karena pasti kebagian,” kata Ru’uf.****