Berita
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal
RAMADHANI
Menteri Lingkungan Hidup, Hanif Faisol Nurrofiq saat kunjungan kerja ke Gunungkidul. Foto : (Hariane/Ramadhani).
Ini bukan kejadian pertama. Sebelumnya, beberapa waktu lalu sejumlah armada juga mencoba masuk dan melakukan pembuangan sampah ilegal di Kabupaten Gunungkidul.
Saat ditanya mengenai jumlah produksi sampah di daerahnya, Hary menjelaskan bahwa warga Gunungkidul memproduksi sekitar 380 ton sampah setiap harinya.
"Nah, yang bisa masuk ke TPA hanya sekitar 50 ton per hari. Sisanya belum bisa masuk, tapi mungkin sudah ada yang dikelola secara mandiri oleh masyarakat maupun melalui TP2SR, bank sampah, dan lainnya," pungkas Hary Sukmono.****