Berita , Nasional , Headline
NasDem Resmi Calonkan Anies Baswedan pada Pilpres 2024, Surya Paloh Beberkan Alasannya
Yuni Sita Kusrini
NasDem resmi calonkan Anies Baswedan pada Pilpres 2024, lebih cepat dari rencana awal yang rencananya akan diumumkan bulan November 2024.(Foto : Youtube/NasDem TV)
HARIANE - Partai Nasional Demokrat (NasDem) yang baru-baru ini merilis pernyataan akan menyampaikan deklarasi Calon Presiden (Capres) 2024 pada bulan November 2024. Namun ternyata bulan ini, Oktober 2022 partai NasDem resmi calonkan Anies Baswedan pada Pilpres 2024.
Partai NasDem resmi calonkan Anies Baswedan pada Pilpres 2024 bertempat di Kantor DPP Partai NasDem, Jalan RP Soeroso, Gondangdia, Jakarta Pusat pada Senin, 3 Oktober 2023.
Diketahui bahwa pada beberapa bulan sebelumnya NasDem menyebut tiga nama yang bakal diusung diantaranya Anies Baswedan, Ganjar Pranowo dan Jenderal Andika Perkasa namun akhirnya NasDem resmi calonkan Anies Baswedan pada Pilpres 2024.
Banyak masyarakat yang penasaran mengapa Ketua Umum Partai NasDem memilih Gubernur DKI Jakarta yang saat itu masih menjabat.
BACA JUGA : Anies Baswedan Dipanggil KPK Terkait Kasus Dugaan Korupsi Penyelenggaraan Formula E, Ada Apa?