Berita

Pasca Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia, Lirik Lagu Kebangsaan Hingga Bendera Akan Berubah

profile picture Hanna
Hanna
Pasca Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia, Lirik Lagu Kebangsaan Hingga Bendera Akan Berubah
Pasca Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia, Lirik Lagu Kebangsaan Hingga Bendera Akan Berubah

Sumpah Setia atau Janji Serupa

Sumpah setia dan janji serupa ini diucapkan pada saat acara pelantikan anggota parlemen, orang yang pindah menjadi warga negara Inggris, angkatan bersenjata, dan pramuka kepada perwakilan Kerajaan Inggris yang bunyinya seperti berikut:
 “Saya bersumpah demi Tuhan Yang Mahakuasa bahwa saya akan setia dan setia kepada Yang Mulia ….. (nama ratu/raja yang bertahta) , ahli waris dan penerusnya, menurut hukum," .

Bendera dengan Warna dan Logo Ratu atau Raja Inggris

Setiap ratu atau raja yang bertahta akan memiliki bendera yang memiliki warna dan logo atau simbol yang telah disesuaikan.
Seperti pada saat Ratu Elizabeth II bendera yang berkibar di kantor polisi, angkatan laut, pemadam kebakaran, dan di lokasi lainnya akan memiliki simbol bersulam emas dengan empat identitas wilayah Skotlandia, Irlandia, Inggris.

Uang Kertas dan Uang Koin

Ratu Elizabeth II Meninggal Dunia
Uang koin Ratu Elizabeth II. (Foto: theguardian)
Meninggalnya Ratu Elizabeth II ini akan membuat logo pada semua uang kertas dan uang koin yang beredar di Inggris dan berbagai negara di wilayah persemakmuran harus diubah. 
Dimana untuk melakukan perubahan secara menyeluruh dengan gambar raja baru yang disetujui Istana Buckingham ini diperkirakan akan membutuhkan waktu hingga dua tahun.

Kotak Pos (Royal Mail)

Kotak pos Royal Mail akan mengandung sandi kerajaan dengan nama raja atau ratu yang bertahta, seperti pada saat Ratu Elizabeth II simbol yang digunakan adalah  (ER).
Sehingga setiap kotak pos harus mengalami perubahan meskipun tidak akan dihapus secara sepenuhnya karena membutuhkan biaya dan waktu yang tidak sedikit.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Muncul Larangan Study Tour, PHRI Gunungkidul : Respon Emosional Sesaat

Jumat, 17 Mei 2024 13:16 WIB
5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

5 Pelaku Begal Casis Bintara Dibekuk, 1 Tewas Ditembak di Dada Karena Melawan

Jumat, 17 Mei 2024 13:14 WIB
Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Dana Hibah Bawaslu Bantul Untuk Pilkada 2024 Capai Rp 13,5 Miliar, Ini Rincian ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:46 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:45 WIB
Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 17 Mei 2024 Turun Rp11 Ribu ...

Jumat, 17 Mei 2024 10:44 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 Lengkap : Uang Pisces Kembali, Aquarius Perlu ...

Jumat, 17 Mei 2024 09:53 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jumat, 17 Mei 2024 08:43 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jumat, 17 Mei 2024 08:42 WIB
Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 17 Mei 2024 08:38 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Jumat, 17 Mei 2024 08:09 WIB