Berita , Nasional

Pembukaan KTT ASEAN 2023 Berlangsung Hari Ini, Timor Leste Hadir untuk Pertama Kali

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
Pembukaan KTT ASEAN 2023
Pembukaan KTT ASEAN 2023 di Hotel Meruorah, Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur. (Foto: Sekretariat Kabinet)

Dilansir dari laman Kementerian Luar Negeri RI, Perdana Menteri Timor Leste, Taur Matan Ruak hadir dan berpartisipasi dalam Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ke-42 ASEAN 2023 di Labuan Bajo dengan status pengamat (observer). 

Indonesia sendiri sangat mendukung masuknya Timor-Leste menjadi anggota ASEAN ke-11. 

Diketahui saat KTT ASEAN ke 41 di Phnom Penh berlangsung pada bulan November 2022, secara prinsip telah disetujui masuknya Timor-Leste menjadi anggota ASEAN ke-11. 

Selanjutnya, pada bulan Februari 2023, ASEAN Coordinating Council (ACC) tingkat Menteri Luar Negeri ASEAN telah mengadopsi Pedoman Pelaksanaan Status Pengamat yang diberikan kepada negara tersebut di ASEAN. 

Pembukaan KTT ASEAN 2023
Perdana Menteri Timor Leste dalam pembukaan KTT ASEAN 2023. (Foto: Tangkap layar YouTube/Sekretariat Kabinet)

Dalam pidatonya di acara pembukaan KTT ASEAN 2023, Perdana Menteri Taur Matan Ruak mengucapkan terima kasih atas diterimanya Timor Leste bergabung sebagai keluarga ASEAN dan menyebutnya sebagai sebuah kehormatan.****

 

Temukan artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB