Berita , D.I Yogyakarta

Pendaftaran Bacaleg PKB Bantul Target Penambahan Kursi Tiap Dapil

profile picture Tim Red 1
Tim Red 1
Pendaftaran Bacaleg PKB Bantul
Penyerahan berkas pendaftaran bacaleg PKB Bantul. (Foto: Dok DPC PKB Bantul)

HARIANE - Pendaftaran Bacaleg PKB Bantul diiringi dengan rebana dan doa Kyai. 

Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Bantul daftarkan bakal calon legislatif (Bacaleg) ke KPU, Sabtu (14/5). 

Dewan Pengurus Cabang (DPC) menyerahkan berkas di Kantor KPU sebagai bentuk pendaftaran bacaleg PKB Bantul. 

45 bacaleg partai nomor urut 1 ini juga ikut serta dalam proses pendaftaran diantar oleh sejumlah simpatisan dan laskar. 

Ketua DPC PKB Bantul, Abdul Halim Muslih memastikan seluruh bacaleg yang didaftarkan tersebut sudah memenuhi 100 persen persyaratannya. 

Selain itu ditegaskan bahwa seluruhnya telah memenuhi 30 persen unsur perempuan saat pendaftaran bacaleg PKB Bantul tersebut. 

"Memenuhi 30 persen kuota perempuan di setiap dapil (daerah pemilihan)," tegasnya. 

Selain itu, Halim menyebut jika seluruh bacaleg telah dinyatakan lulus Uji Kelayakan dan Kepatutan (UKK). 

Dimana penguji dalam UKK tersebut merupakan akademisi dan internal partai. 

Sehingga dipastikan seluruhnya memiliki kapabilitas serta pemahaman tentang politik dan pemerintahan. 

Tak hanya itu, setelah Daftar Caleg Sementara (DCS) ditetapkan, seluruh bacaleg harus mengikuti diklat yang akan diselenggarakan oleh DPC PKB Bantul. 

Tujuannya untuk membekali caleg tentang pemahaman ke-legislatif-an. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB