Berita , Jatim

Pengalihan Arus Lalu Lintas Surabaya Jelang Acara Parade Surabaya Juang 2022, Berikut Daftar Rutenya

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Pengalihan Arus Lalu Lintas Surabaya Jelang Acara Parade Surabaya Juang 2022, Berikut Daftar Rutenya
Parade Surabaya Juang 2022 dilaksanakan untuk memperingati Hari Pahlawan sehingga Pemkot Surabaya menerapkan pengalihan arus lalu lintas Surabaya akan diterapkan ketika acara. (Foto: Instagram/suroboyobus)
Pada kawasan Jalan Praban serta Jalan Tunjungan ditutup, oleh karena itu pengendara mulai Jalan Blauran bisa melaju ke arah Jalan Bubutan, sedangkan Jalan Genteng Kali menuju Siola dialihkan ke Jalan Undaan.
Selain itu arus lalu lintas mulai Jalan Jagalan menuju Jalan Pasar Besar dialihkan ke Jalan Peneleh serta Jalan Sulung.
Selanjutnya arus lalu lintas berasal dari Jalan Basuki Rahmat menuju Jalan Gubernur Suryo dialihkan ke Jalan Embong Malang, juga arus lalu lintas dari Jalan Pemuda ke Jalan Yos Sudarso dialihkan ke Jalan Panglima Sudirman.
Jalan Bubutan serta Jalan Tembaan dialihkan ke Jalan Indrapura serta Jalan Semut, sedangkan di kawasan yang menuju ke Balai Kota dari arah Jalan Walikota Mustajab juga dialihkan ke Jalan Jaksa Agung Suprapto di sisi barat.
Tidak hanya itu arus lalu lintas berasal dari Jalan Ambengan ke Jalan Jaksa Agung Suprapto dialihkan ke Jalan Ambengan sisi timur, beserta Jalan Wijaya Kusuma, serta Jalan Kusuma Bangsa.

Pengalihan arus lalu lintas Surabaya yang berlaku dibanyak titik lokasi nantinya akan dikoordinasi pula dengan pihak Satlantas Polrestabes Surabaya, sehingga arus kendaraan dapar berjalan lancar.

BACA JUGA : Pelajar di Surabaya Bebas PR Mulai November 2022, Apa Penggantinya?
Sebagai informasi, terlepas dari pengalihan arus lalu lintas Surabaya lokasi parkir semua Parade Surabaya Juang terletak di kawasan Jalan Wijaya Kusuma, Jalan Pacar atau kawasan Balai Kota Surabaya.****
 
Ads Banner

BERITA TERKINI

Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Bawaslu Bantul Buka Rekrutmen Panwaslucam, Segini Gajinya

Jumat, 03 Mei 2024 13:11 WIB
Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Banyak Jalan Rusak, Pemkab Gunungkidul Kembali Ajukan Perbaikan ke Pusat

Jumat, 03 Mei 2024 12:17 WIB
Asyik Nonton Timnas, Kandang Sapi Milik Slamet Terbakar

Asyik Nonton Timnas, Kandang Sapi Milik Slamet Terbakar

Jumat, 03 Mei 2024 12:10 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Turun Rp 9.000 per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Turun Rp 9.000 per ...

Jumat, 03 Mei 2024 10:38 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 3 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 03 Mei 2024 09:32 WIB
Berikut 45 Calon Anggota DPRD Gunungkidul Tahun 2024-2029, Hasil Penetapan Caleg Terpilih KPU ...

Berikut 45 Calon Anggota DPRD Gunungkidul Tahun 2024-2029, Hasil Penetapan Caleg Terpilih KPU ...

Jumat, 03 Mei 2024 08:11 WIB
Peluang Timnas Indonesia Lolos Olimpiade Paris 2024, Harus Taklukan Wakil Kuat Asal Afrika

Peluang Timnas Indonesia Lolos Olimpiade Paris 2024, Harus Taklukan Wakil Kuat Asal Afrika

Jumat, 03 Mei 2024 02:01 WIB
Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Irak U23, Garuda Muda Juara 4 Turnamen AFC ...

Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Irak U23, Garuda Muda Juara 4 Turnamen AFC ...

Jumat, 03 Mei 2024 01:39 WIB
Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Tim Hukum PDI Perjuangan Berharap MPR Tidak Melantik Prabowo Gibran

Kamis, 02 Mei 2024 21:04 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 3 Mei 2024, Berlangsung hingga Siang Hari

Kamis, 02 Mei 2024 20:17 WIB