Berita

Peraturan Baru di SPBU Wajib Pakai MyPertamina, Menjadi Polemik Masyarakat

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Peraturan Baru di SPBU Wajib Pakai MyPertamina, Menjadi Polemik Masyarakat
Peraturan Baru di SPBU Wajib Pakai MyPertamina, Menjadi Polemik Masyarakat
HARIANE - Peraturan baru di SPBU wajib pakai MyPertamina masih menjadi polemik bagi masyarakat.
Mengenai peraturan baru di SPBU wajib pakai MyPertamina, kini sedang ramai bahkan trending topik di sosial media twitter. Saat ini SPBU menjadi hastag di twitter, bahkan sudah mencapai 5.700 tweet.
Dilansir dari website MyPertamina Rabu, 29 Juni 2022, peraturan baru di SPBU wajib pakai MyPertamina. Terutama untuk transaksi pembelian BBM jenis Pertalite dan Solar.
Peraturan baru di SPBU wajib pakai MyPertamina diketahui mulai berlaku secara resmi 1 Juli 2022 mendatang. Para pengguna BBM Pertalite dan Solar diharapkan mendaftar sistem MyPertamina, karena sistem tersebut akan berlaku di 11 daerah.

Peraturan baru di SPBU wajib pakai MyPertamina berlaku di daerah berikut ini.

BACA JUGA : Cara Daftar MyPertamina Cepat dan Mudah, Ikuti Petunjuk Berikut Ini
1. Kota Bukit Tinggi
2. Kabupaten Agam
3. Kota Padang Panjang
4. Kabupaten Tanah Datar
5. Kota Banjarmasin
6. Kota Bandung
Ads Banner

BERITA TERKINI

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB