Teknologi

Perbandingan Hp Honor 80 GT Vs Xiaomi 12T Pro, Simak Perbedaanya

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
perbandingan hp Honor Honor 80 GT vs Xiaomi 12T Pro
Perbandingan hp Honor Honor 80 GT vs Xiaomi 12T Pro, berikut selengkapnya. (Ilustrasi: Freepik/qalebstudio)

HARIANE - Berikut ini akan dijelaskan perbandingan hp Honor Honor 80 GT vs Xiaomi 12T Pro berdasarkan spesifikasi dari masing-masing handphone.

Xiaomi maupun Honor merupakan brand android yang sudah beredar di pasaran Indonesia. Banyak masyarakat yang sudah banyak menggunakan brand hp keduanya.

Persaingan dunia teknologi yang semakin ketat, kedua brand hp tersebut semakin gencar untuk meluncurkan tipe terbaru dengan fitur yang semakin canggih namun dengan harga terjangkau.

Berikut ini akan diinformasikan spesifikasi dari masing-masing tipe keduanya, dari Honor Honor 80 GT dan Xiaomi 12T Pro, bagaimana perbedaannya? Simak ulasannya di bawah ini.

Perbandingan Hp Honor 80 GT Vs Xiaomi 12T Pro, Begini Spesifikasinya

Mengutip dari laman Youtube Ancha25 yang telah melakukan review terhadap 2 brand handphone berbeda dengan masing-masing tipe terbarunya.

Perbandingan Hp Honor 80 GT vs Xiaomi 12T Pro
Berikut perbandingan kedua hp berdasarkan segala aspek yang dimilikinya. (Foto: Youtube/Ancha25)

Inilah perbandingan hp Honor 80 GT vs Xiaomi 12T Pro, berikut selengkapnya:

1. Kedua tipe hp tersebut memiliki tipe layar amoled.

2. Refresh rate hp Honor 80 GT yaitu 120 Hz 1400 nitz, sedangkan Xiaomi 12T Pro yaitu 120 Hz 900 nitz.

3. Pixel density hp Honor 80 GT sebanyak 395 PPI sedangkan hp Xiaomi 12T Pro 446 PPI.

4. Resolusi layar  hp Honor 80 GT 1080 x 2400, hp Xiaomi 12T Pro 1220 x 2712.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025