Berita , Jabodetabek

Petugas PPSU Aniaya Pacar Gegara Terbakar Api Cemburu Berhasil Ditangani, Anies Langsung Perintahkan untuk Dipecat

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Petugas PPSU Aniaya Pacar Gegara Terbakar Api Cemburu Berhasil Ditangani, Anies Langsung Perintahkan untuk Dipecat
Petugas PPSU Aniaya Pacar Gegara Terbakar Api Cemburu Berhasil Ditangani, Anies Langsung Perintahkan untuk Dipecat
HARIANE – Beredar sebuah video viral yang memperlihatkan seorang Petugas PPSU aniaya pacarnya gegara terbakar api cemburu.
Video viral Petugas PPSU aniaya pacar tersebut diunggah oleh @mtwahyuni di Instagram pada Selasa, 9 Agustus 2022 di kawasan Jakarta Selatan.
Dimana tampak Petugas PPSU aniaya pacar itu sempat menjambak korban bahkan hingga menabraknya dengan motor.
Menurut Informasi yang disampaikan akun Instagram @merekamjakarta, pria tersebut merupakan anggota PPSU Rawa Barat. Sementara pacarnya, anggota PPSU Bangka.
BACA JUGA :
Video Bocah Pegang dan Cium Pengendara Wanita Sempat Viral, Sang Orang Tua Akhirnya Beri Permintaan Maaf
Peristiwa tersebut terjadi pada Senin, 8 Agustus, saat jam istirahat makan siang. Pelaku mendatangi pacarnya di Kemang Dalam VI. Penganiayaan tersebut berawal karena pelaku cemburu kepada pacarnya.
Hal tersebut kemudian telah diklarifikasi oleh pihak Kelurahan Rawa Barat dan menyatakan jika benar pelaku adalah petugas PPSU yang berasal dari Kelurahan Rawa Barat.
Sehubungan dengan beredarnya video tindakan kekerasan yang diduga dilakukan oleh Petugas PPSU di sosial media pada hari ini (9/8), maka dapat kami konfirmasi bahwa yang bersangkutan adalah benar petugas PPSU Kelurahan Rawa Barat,” tulis isi surat pernyataan dari Kelurahan Rawa Barat.
Kejadian itu pun akhirnya mendapat perhatian dari Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.

Tindakan Tegas Telah Diberikan kepada Petugas PPSU Aniaya Pacarnya

Melihat aksi brutal yang dilakukan Petugas PPSU tersebut, Anies langsung menindak tegas untuk melakukan pemecatan kepada pelaku di hari itu juga.
Pelaku kekerasan di video yang viral sudah kami ketahui dan langsung dipecat hari itu juga, lalu diserahkan kepada polisi untuk ditindak secara hukum,” kata Anies dalam keterangan unggahan di Instagram-nya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025