Berita , Nasional

Pidato Prabowo dan Gibran Sebelum Daftar ke KPU, Bocorkan Program Unggulan

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Pidato Prabowo dan Gibran
Isi pidato Prabowo dan Gibran sebalum daftar ke KPU. (Foto: YouTube/ GerindraTV)

Setelah itu, acara pun dilanjutkan dengan pidato dari Prabowo dan Gibran. Sebelum berpidato, saat menyapa beberapa tamu penting, Prabowo sempat menyatakan hal yang tak disangka-sangka.

Kala itu, Prabowo menyapa Kaesang Pangarep dengan sebutan Ketua Umum yang paling tampan sambil tersenyum. Gibran yang ada di sebelah Prabowo pun juga tersenyum dan bertepuk tangan.

Lalu, tokoh-tokoh nasional yang hadir adalah Wiranto, Sutarman, Sjafrie Sjamsoeddin, Fuad Bawazier, Maher Algadri, Habib Luthfi bin Yahya, dan lain sebagainya.

Dalam pidato tersebut, ada beberapa hal penting yang disampaikan oleh capres dan cawapres yang diusung oleh Koalisi Indonesia Maju.

Pertama-tama, Prabowo setelah memohon doa restu dan mengucapkan rasa terima kasih kepada para pendukung dan pengusung.

Hal penting yang disampaikan oleh Prabowo adalah dirinya dan Gibran ingin Indonesia bangkit menuju Indonesia yang hebat, bebas dari kemiskinan, bebas dari kelaparan, bebas dari kurang gizi, yang anak bangsanya akan tumbuh, gembira, kuat, dan cerdas, serta tak lupa Prabowo menyampaikan kekayaan Indonesia akan digunakan sebesar-besarnya untuk seluruh rakyat Indonesia.

Setelah hal ini, Gibran yang hendak menyampaikan pidatonya ternyata meminta Prabowo untuk duduk terlebih dahulu.

Sebelum duduk, Prabowo pun sempat bercanda dengan mengatakan bahwa dirinya sempat diperintah oleh cawapres untuk duduk.

Pidato Prabowo dan Gibran
Begini hal-hal yang disampaikan dalam pidato Prabowo dan Gibran.
(Foto: YouTube/ GerindraTV)

Kemudian, Gibran menyampaikan bahwa program-program yang berjalan sekarang sudah membawa Indonesia ke pintu gerbang kemajuan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal SIM Keliling Kota Cirebon Mei 2024, Cek Lokasi Setiap Harinya

Jadwal SIM Keliling Kota Cirebon Mei 2024, Cek Lokasi Setiap Harinya

Rabu, 22 Mei 2024 03:10 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 22 Mei 2024, Berlangsung 5 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 22 Mei 2024, Berlangsung 5 Jam

Rabu, 22 Mei 2024 02:09 WIB
Meski Sudah 39 Tahun, Cristiano Ronaldo Masih Dipercaya Masuk Skuad Timnas Portugal untuk ...

Meski Sudah 39 Tahun, Cristiano Ronaldo Masih Dipercaya Masuk Skuad Timnas Portugal untuk ...

Rabu, 22 Mei 2024 01:32 WIB
Belal Muhammad Bisa Gagalkan Ambisi Islam Makhachev Jadi "Double Champ"

Belal Muhammad Bisa Gagalkan Ambisi Islam Makhachev Jadi "Double Champ"

Rabu, 22 Mei 2024 01:09 WIB
Perempuan Muda Jadi Korban Perampasan di JJLS Bantul, Pelaku Sempat Todongkan Benda Diduga ...

Perempuan Muda Jadi Korban Perampasan di JJLS Bantul, Pelaku Sempat Todongkan Benda Diduga ...

Selasa, 21 Mei 2024 23:01 WIB
Masa Tunggu Haji di Gunungkidul Capai 34 Tahun

Masa Tunggu Haji di Gunungkidul Capai 34 Tahun

Selasa, 21 Mei 2024 22:49 WIB
Tercebur Saat Bantu Teman Hanyut, Pemuda Asal Bantul Hilang di Sungai Progo

Tercebur Saat Bantu Teman Hanyut, Pemuda Asal Bantul Hilang di Sungai Progo

Selasa, 21 Mei 2024 22:38 WIB
Pembangunan JJLS dan Kelok 18 Diharapkan Mampu Tingkatkan Pariwisata dan Ekonomi Gunungkidul

Pembangunan JJLS dan Kelok 18 Diharapkan Mampu Tingkatkan Pariwisata dan Ekonomi Gunungkidul

Selasa, 21 Mei 2024 21:58 WIB
Demi Kepuasan Diri, Ibu Tega Rekam Anak Disetubuhi Pacarnya

Demi Kepuasan Diri, Ibu Tega Rekam Anak Disetubuhi Pacarnya

Selasa, 21 Mei 2024 19:55 WIB
Kustini-Heroe Purwadi Kantongi Rekomendasi DPP PAN, Siap Maju di Pilkada Sleman dan Kota ...

Kustini-Heroe Purwadi Kantongi Rekomendasi DPP PAN, Siap Maju di Pilkada Sleman dan Kota ...

Selasa, 21 Mei 2024 18:35 WIB