Berita , Nasional

Prabowo Ulang Tahun Hari ini, Akankah Umumkan Sosok Cawapres?

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
prabowo ulang tahun hari ini
Capres Prabowo ulang tahun hari ini yang ke 72. (Instagram/prabowo)

HARIANE – Bakal Calon Presiden Prabowo ulang tahun hari ini Selasa, 17 Oktober 2023 yang ke 72.

Banyak tokoh politik, publik figur hingga masyarakat pendukungnya yang mengucapkan selamat ulang tahun kepada Menteri Pertahanan Prabowo Subianto.

Beberapa diantaranya yaitu Pengacara Sunan Kalijaga, Hotman Paris, Ketua DPRD Kabupaten Bogor Rudy Susmanto dan masih banyak lagi.

Menariknya, beberapa jam sebelum Prabowo Ulang tahun hari ini, sejumlah elit Partai Gerindra sempat mengadakan pertemuan.

Benarkah pertemuan tersebut membahas siapa sosok cawapres pendamping Prabowo pada Pilpres 2024 mendatang? Berikut informasinya.

Prabowo Ulang Tahun Hari ini, Sosok Cawapres Masih jadi Teka Teki

Ada sejumlah peristiwa menarik yang terjadi jelang ulang tahun bakal calon presiden Prabowo Subianto yang ke 72.

Senin, 16 Oktober 2023 MK berhasil mengecoh masyarakat dengan dua putusannya. Pada perkara gugatan batas usia capres cawapres yang diajukan oleh PSI dari minimal 40 tahun menjadi 35 tahun, MK menolak seluruhnya.

Namun pada perkara yang diajukan oleh Mahasiswa bernama Almas Tsaqibbirru yang ingin mengubah batas usia minimal jadi 40 tahun atau berpengalaman sebagai Kepala Daerah tingkat Provinsi atau Kabupaten justru dikabulkan sebagian oleh MK.

Putusan tersebut tentu akan mengubah peta Politik di Indonesia jelang Pemilu 2024. Apalagi KPU akan membuka pendaftaran Capres Cawapres pada 19 Oktober 2023.

prabowo ulang tahun hari ini
Wakil Ketua Umum Partai Gerindra, Budisatrio Djiwandono. (Instagram/budidjiwandono)

Beberapa jam setelah sidang putusan MK, sejumlah tokoh penting di Gerindra mengadakan pertemuan di Rumah Prabowo.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ramalan Zodiak Senin 29 April 2024 Lengkap, Aries Merasa Nyaman dengan Orang yang ...

Ramalan Zodiak Senin 29 April 2024 Lengkap, Aries Merasa Nyaman dengan Orang yang ...

Minggu, 28 April 2024 21:39 WIB
Keluarga Tolak Otopsi, Jasad Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel Diterbangkan ke ...

Keluarga Tolak Otopsi, Jasad Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel Diterbangkan ke ...

Minggu, 28 April 2024 21:03 WIB
Semakin Kokoh di Puncak Klasemen, Laga BTR vs AE MPL ID S13 Disapu ...

Semakin Kokoh di Puncak Klasemen, Laga BTR vs AE MPL ID S13 Disapu ...

Minggu, 28 April 2024 20:15 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs AE MPL ID S13, Tim Robot Curi Poin Perdana ...

Hasil Pertandingan BTR vs AE MPL ID S13, Tim Robot Curi Poin Perdana ...

Minggu, 28 April 2024 20:11 WIB
Usaha Nicholas Saputra dan Putri Marino Sembuh dari Kehilangan di Film The Architecture ...

Usaha Nicholas Saputra dan Putri Marino Sembuh dari Kehilangan di Film The Architecture ...

Minggu, 28 April 2024 19:40 WIB
Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Cek Lokasi Minggu Ini

Minggu, 28 April 2024 18:36 WIB
Digelar di Gelanggang Sultan Agung Bantul, 198 Kuda Adu Cepat di Kejurnas Piala ...

Digelar di Gelanggang Sultan Agung Bantul, 198 Kuda Adu Cepat di Kejurnas Piala ...

Minggu, 28 April 2024 18:35 WIB
Kemenangan ONIC vs Dewa United Esports Bawa Sang Juara Bertahan Naik ke Posisi ...

Kemenangan ONIC vs Dewa United Esports Bawa Sang Juara Bertahan Naik ke Posisi ...

Minggu, 28 April 2024 17:34 WIB
Game 2 ONIC vs Dewa United MPL ID S13 Berakhir Imbang, Pertandingan Terakhir ...

Game 2 ONIC vs Dewa United MPL ID S13 Berakhir Imbang, Pertandingan Terakhir ...

Minggu, 28 April 2024 17:04 WIB
Hasil Pertandingan ONIC vs Dewa United MPL ID S13, CW Bawa Sang Juara ...

Hasil Pertandingan ONIC vs Dewa United MPL ID S13, CW Bawa Sang Juara ...

Minggu, 28 April 2024 16:38 WIB