Berita , Pilihan Editor

5 Fakta Menarik Presiden Rusia Vladimir Putin yang Jarang Diketahui: Penggemar Grupband The Beatles

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
5 Fakta Menarik Presiden Rusia Vladimir Putin yang Jarang Diketahui: Penggemar Grupband The Beatles
5 Fakta Menarik Presiden Rusia Vladimir Putin yang Jarang Diketahui: Penggemar Grupband The Beatles
HARIANE — Presiden Rusia Vladimir Putin akhir-akhir ini menjadi sorotan di kancah internasional terkait konflik yang terjadi antara negara Rusia dengan Ukraina.
Presiden Rusia Vladimir Putin juga kerap mendapatkan perhatian publik terkait sikap dan kepribadiannya di beberapa situasi.
Beberapa Fakta menarik Presiden Rusia Vladimir Putin ini akan membuat pembaca lebih mengenal sosok Presiden Vladimir Putin.
Dikutip dari Historyhit.com Presiden Rusia Vladimir Putin lahir pada tahun 1952 dan merupakan pemimpin Rusia terlama sejak Joseph Stalin, telah memimpin negara Rusia lebih dari 2 dekade, baik sebagai Perdana Menteri maupun Presiden.
Presiden Rusia Vladimir Putin menjalani kehidupan yang ekstrem dengan tumbuh dalam kemiskinan di St Petersburg pada tahun 1950-an dan 1960-an.
Presiden Rusia Vladimir Putin adalah seorang perwira KGB selama Perang Dingin dan menyandang sabuk hitam pada olahraga judo. Selain itu Presiden Vladimir Putin juga dikenal sebagai pecinta binatang dan menyukai grup band The Beatles.
BACA JUGA : 6 Fakta Tentang Presiden Vladimir Putin, Jadi Pemimpin Rusia Pertama Yang Mengunjungi Negara Ini

Inilah 5 fakta menarik lain dari Presiden Rusia Vladimir Putin yang sayang untuk dilewatkan.

1. Tumbuh dalam Kemiskinan

Ayah Presiden Vladimir Putin terluka dan akhirnya mengalami kecacatan akibat terkena granat pada saat Perang Dunia Kedua. Selama Pengepungan Leningrad, ibunya terjebak dan hampir mati kelaparan.
Setelah perang, Ayah Presiden Vladimir Putin bekerja di pabrik dan ibunya bekerja menyapu jalan dan mencuci tabung reaksi. Mereka tinggal di apartemen komunal bersama beberapa keluarga lain. Tempat tersebut tidak memiliki air panas dan banyak tikus.

2. Bukan Siswa Teladan

Presiden Vladimir Putin dipilih untuk belajar di Sekolah Leningrad No. 281 saat duduk di kelas sembilan. Sekolah tersebut hanya menerima murid-murid terpintar di kota itu.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Lecehkan Pasien saat USG, Oknum Dokter Obgyn di Garut Ditangkap Polisi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik Rp 20 Ribu, ...

Rabu, 16 April 2025
Dapur Sehat di Gunungkidul Akan Bertambah 2 Lokasi

Dapur Sehat di Gunungkidul Akan Bertambah 2 Lokasi

Rabu, 16 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 16 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 16 April 2025
Geliat Literasi di Bantul: Pojok Baca sebagai Pengungkit Minat Baca Generasi Muda

Geliat Literasi di Bantul: Pojok Baca sebagai Pengungkit Minat Baca Generasi Muda

Selasa, 15 April 2025
Strategi Tukang Cukur Ditengah Keterpurukan Ekonomi, Pasang Tarif Murah-Peningkatan Pelayanan

Strategi Tukang Cukur Ditengah Keterpurukan Ekonomi, Pasang Tarif Murah-Peningkatan Pelayanan

Selasa, 15 April 2025
Cegah Penjualan Bangkai Ternak, Pemkab Gunungkidul Buat Aturan Ganti Rugi Ke Peternak

Cegah Penjualan Bangkai Ternak, Pemkab Gunungkidul Buat Aturan Ganti Rugi Ke Peternak

Selasa, 15 April 2025
Penutupan TKP Abu Bakar Ali Mundur, Relokasi Pedagang dan Jukir Disiapkan

Penutupan TKP Abu Bakar Ali Mundur, Relokasi Pedagang dan Jukir Disiapkan

Selasa, 15 April 2025
144 CPNS Terima SK Pengangkatan, Begini Pesan Bupati Sleman

144 CPNS Terima SK Pengangkatan, Begini Pesan Bupati Sleman

Selasa, 15 April 2025
Tragis! Pengendara Motor Tewas Tabrak Truk Parkir di Jalan Srandakan Bantul

Tragis! Pengendara Motor Tewas Tabrak Truk Parkir di Jalan Srandakan Bantul

Selasa, 15 April 2025