Berita

Profil dan Biodata Imran Khan, Mantan Perdana Menteri Pakistan ke-22 Korban Tertembak Saat Protes Anti Pemerintah

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
Profil dan Biodata Imran Khan, Mantan Perdana Menteri Pakistan ke-22 Korban Tertembak Saat Protes Anti Pemerintah
Profil dan biodata Imran Khan. (Foto: Instagram/Imran Khan)
BACA JUGA : Presiden Jokowi Terima Penghargaan Perdamaian dari ADFP, Syekh Abdullah bin Bayyan: Beliau Mampu Menjaga Kerukunan di Indonesia

Profil dan Biodata Imran Khan Ketika Awal Karir Sebagai Pemain Kriket

Menurut Bussines Standard, Imran Khan mulai bermain kriket pada usia 13 tahun dan melakukan debut kriket kelas pertamanya pada usia 16 tahun di Lahore. Dari 1970 hingga 1971, Imran Khan mulai bermain untuk tim tuan rumah Lahore A, Lahore B, Lahore Greens dan Lahore.
Pada usia 18 tahun, Imran Khan melakukan debut untuk Tim Kriket Nasional Pakistan dan bermain melawan Inggris pada tahun 1971 di Edgbaston. Pada Agustus 1974, Khan melakukan debutnya di One day International (ODI) dan bermain melawan Inggris di Trent Bridge. 
Setelah lulus dari Oxford, Khan kembali ke Pakistan pada tahun 1976 dan mulai bermain secara permanen di Tim Kriket Nasional Pakistan. Hal tersebut jadi titik awal kesukesan profil dan biodata Imran Khan dalam dunia Kriket Internasional.
Imran Khan ditawari posisi politik selama karir kriketnya oleh Presiden Pakistan saat itu, Muhammad Zia-ul-Haq. Presiden menawarinya posisi politik di Liga Muslim Pakistan (PML), mantan Perdana Menteri Pakistan Nawaz Sharif juga mengundangnya untuk bergabung tetapi ditolak mentah-mentah.
Itulah profil dan biodata Imran Khan, mantan Perdana Menteri Pakistan yang terluka akibat serangan senjata. Diketahui saat ini kondisi Imran Khan stabil dan terus menyuarakan anti pemerintahan.****
BACA JUGA : Daftar 5 Pahlawan Nasional Terbaru 2022 Ditetapkan Jelang Hari Pahlawan 10 November 2022
Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Minggu, 19 Mei 2024 16:27 WIB
Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Minggu, 19 Mei 2024 16:24 WIB
Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Minggu, 19 Mei 2024 16:22 WIB
Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Minggu, 19 Mei 2024 16:20 WIB
Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Minggu, 19 Mei 2024 12:18 WIB
Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB
Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Jam Berangkat KRL Solo 19-21 Mei 2024, Keberangkatan Pertama dari Stasiun Palur

Minggu, 19 Mei 2024 09:19 WIB
Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Jadwal KRL Jogja 19-21 Mei 2024, Jam Berangkat dari 3 Stasiun

Minggu, 19 Mei 2024 09:18 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 19 Mei 2024 08:02 WIB