Berita , Nasional

Ralat! Pengeluaran Kampanye PSI Bukan Rp 180 Ribu Tapi Rp 24 Miliar

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Ralat! Pengeluaran Kampanye PSI Bukan Rp 180 Ribu Tapi Rp 24 Miliar
Pengeluaran kampanye PSI diralat bukan Rp 180 ribu tetapi Rp 24 miliar. (Foto: Instagram/psi_id)

HARIANE - Komisi Pemilihan Umum (KPU) memutakhirkan Laporan Awal Dana Kampanye termasuk pengeluaran kampanye PSI yang tadinya Rp 180 ribu.

Sempat membuat publik heran, Partai Solidaritas Indonesia melaporkan pendapatan dana kampanye sebesar Rp 2.002.000.000 dengan total pengeluaran hanya Rp 180.000. 

Laporan tersebut berdasarkan LADK yang diterima KPU per 7 Januari 2024.

Melalui perbaikan yang diterima KPU pada 12 Januari 2024, PSI melaporkan bahwa dana kampanye yang diterima adalah sebesar Rp 33.055.522.406 dengan total pengeluaran 24.130.721.406. 

Meski demikian KPU mencatat LADK perbaikan dari PSI masih berstatus belum lengkap dan belum sesuai. 

Berdasarkan laporan LADK paling baru yang diterima KPU, berikut adalah data total penerimaan dan pengeluaran 18 partai politik peserta Pemilu 2024:

1. PKB

- 579 dari 580 caleg sudah menyampaikan LADK

- Total penerimaan: Rp. 1.005.330.806.37
- Total pengeluaran: Rp. 800.446.161.27

2. Partai Gerindra

- 580 caleg sudah menyampaikan LADK

- Total penerimaan: Rp. 2,841,667,200.23
- Total pengeluaran: Rp. 1.097.908.714.62

3. PDIP

- 575 dari 580 caleg sudah menyampaikan LADK

- Total penerimaan: Rp. 183.861.799.000
- Total pengeluaran: Rp. 115.046.105.000

Ads Banner

BERITA TERKINI

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025