Berita

Ramai Petisi Beach Club Raffi Ahmad, Begini Tanggapan Bupati Gunungkidul

profile picture RAMADHANI
RAMADHANI
Ramai Petisi Beach Club Raffi Ahmad, Begini Tanggapan Bupati Gunungkidul
Lokasi calon proyek beach club Raffi Ahmad di kawasan Pantai Krakal. Foto : (Hariane)

"Saya menghormati rekan-rekan yang berada di luar sana. Terkait isu lingkungan di mana kawasan karst bukan berarti tidak bisa dimanfaatkan sebagai kawasan ekonomi, kalau ini tidak bisa dimanfaatkan masyarakat Gunungkidul mau dibawa ke mana? padahal memiliki aset potensi yang sangat besar saat ini. Toh di sana ada aturan tata ruang," tegasnya.

Keputusan Raffi Ahmad Menarik Diri

Setelah ramai mengenai petisi online, Raffi Ahmad akhirnya memutuskan untuk menarik diri dari proyek pembangunan Beach Club di Pantai Krakal.

Dalam pernyataan yang diunggah di akun Instagram @raffinagita1717, Raffi menyebutkan bahwa ia menghargai kekhawatiran masyarakat terkait proyek tersebut dan memutuskan untuk tidak melanjutkan keterlibatannya.

"Saya juga mengerti bahwa terdapat beberapa kekhawatiran dari masyarakat terkait proyek ini yang belum sejalan dengan yang berlaku, maka dengan ini saya menyatakan akan menarik diri dari keterlibatan saya dalam proyek ini," ujar Raffi dalam unggahannya.

Raffi Ahmad menekankan bahwa segala kegiatan bisnisnya harus sesuai dengan peraturan yang berlaku di Indonesia dan memberikan manfaat bagi masyarakat.

Jika proyek ini belum memberikan manfaat dan dapat menimbulkan kerugian bagi masyarakat serta lingkungan, maka ia memilih untuk menarik diri.

"Terima kasih atas perhatiannya semoga kita semua dalam keadaan sehat walafiat dan terus semangat untuk memajukan Indonesia tercinta," ujar Raffi.

"Dan doain saya supaya saya juga menjalankan ibadah haji di sini dengan tenang. salam untuk semuanya, " pungkasnya.****

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Pertapaan Kembang Lampir dan Sejarah Berdirinya Kerajaan Mataram Islam di Jawa

Senin, 31 Maret 2025
Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Sejarah Hari Raya Idul Fitri : Kemenangan Perang Badar dan Perayaan Kaum Jahiliyah

Senin, 31 Maret 2025
Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Layanan Pengelolaan Sampah di Sleman Libur 2 Hari, Masyarakat Diimbau Kurangi Timbulan Sampah

Senin, 31 Maret 2025
Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Pemetaan Jalur Rawan, Pemudik dan Wisatawan Dilarang Melintas di Jalan Cinomati Bantul

Senin, 31 Maret 2025
Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Jelang Lebaran, Bupati Sleman Tinjau Pos Pengamanan dan Infrastruktur yang Rusak Akibat Longsor

Minggu, 30 Maret 2025
Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Libur Lebaran Tiba, Suraloka Interactive Zoo Hadirkan Zona Baru dengan Berbagai Spesies Hewan

Minggu, 30 Maret 2025
Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Refleksi Idul Fitri 1446 H, Haedar Nashir Ingatkan Umat Muslim Tumbuhkan Jiwa Khalifatullah ...

Minggu, 30 Maret 2025
Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Seorang Warga Girimulyo Sempat Tertimbun Tanah Longsor Selama Satu Jam

Minggu, 30 Maret 2025
Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Pemkab Kulon Progo Dorong Normalisasi Sungai Serang Segera Dilakukan

Minggu, 30 Maret 2025
Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Antisipasi Gangguan Lalu Lintas Mudik, Personil Ganjal Ban Disiagakan di Tanjakan Slumprit Gunungkidul

Minggu, 30 Maret 2025