Zodiak

Ramalan Zodiak Minggu 5 Maret 2023 Lengkap, Taurus Perlu Berani Berkata Tidak Jika Begini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Ramalan zodiak Minggu 5 Maret 2023
Ramalan zodiak Minggu 5 Maret 2023, Taurus harus berani mengatakan tidak pada orang yang begini. (Foto: Freepik/ wayhomestudio)

Keuangan: Leo yang selama ini berusaha keras ketika bekerja akan mendapat keuntungan finansial yang membuatnya puas.

Cinta: Leo yang merasa kurang memperhatikan pasangan, sepatutnya hari ini mengajak pasangan jalan-jalan atau makan bersama.

Dengan begini, benih-benih cinta yang awalnya agak padam menjadi nyala kembali.

Ramalan Zodiak Virgo

Ramalan zodiak Minggu 5 Maret 2023
Ramalan zodiak Minggu 5 Maret 2023 bagi Virgo.
(Foto: Freepik/ macrovector)

Pikiran yang stabil akan membantu Virgo untuk menyelesaikan segala persoalan yang ada di hidupnya, mulai dari kesehatan, keuangan, dan cinta.

Kesehatan: Virgo perlu menjaga pikirannya agar tetap stabil dan mencoba memikirkan segalanya dengan logika sebelum menyimpulkan sesuatu.

Keuangan: Ia yang saat ini kondisi keuangannya stabil, malah cenderung merasa gelisah. Hal ini hanya berlangsung sementara saja.

Hal yang dapat dilakukan Virgo saat ini adalah menunda untuk mengambil keputusan yang besar perihal keuangan.

Cinta: Virgo yang tengah sendiri sangat mungkin bisa menemukan seseorang yang akan menjadi pasangannya di kemudian hari.

Sedangkan untuk Virgo yang sudah memiliki kekasih kemungkinan akan butuh menyelesaikan kesalahpahaman karena egonya masing-masing.

Jadi, cobalah untuk menyikapi sesuatu secara dewasa supaya bisa membentuk ikatan yang kuat dengan pasangan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hasil Evaluasi BPKP DIY, Pemkab Bantul Diminta Perluas Jangkauan Program

Hasil Evaluasi BPKP DIY, Pemkab Bantul Diminta Perluas Jangkauan Program

Senin, 12 Mei 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 12 Mei 2025 Berapa? Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Senin 12 Mei 2025 Berapa? Cek Rinciannya Disini

Senin, 12 Mei 2025
Daftar Kloter Jemaah Haji Berangkat 13 Mei 2025, Cek Jam Penerbangannya Disini Yuk!

Daftar Kloter Jemaah Haji Berangkat 13 Mei 2025, Cek Jam Penerbangannya Disini Yuk!

Senin, 12 Mei 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 12 Mei 2025, Naik atau Turun?

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 12 Mei 2025, Naik atau Turun?

Senin, 12 Mei 2025
Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Ditinggal Lihat Google Maps, Sebuah Mobil di Gunungkidul Masuk Parit

Minggu, 11 Mei 2025
Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Tragis! Duel Maut Tewaskan Pelajar di Pleret Bantul

Minggu, 11 Mei 2025
Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Idul Adha, Ini Tips Memilih Hewan Kurban

Minggu, 11 Mei 2025
Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Pantai Gunungkidul Masih Jadi Primadona untuk Mengisi Liburan

Minggu, 11 Mei 2025
Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Jalur Pantai Gunungkidul Macet Hingga 4 Kilometer, Penumpang Pilih Jalan Kaki

Minggu, 11 Mei 2025
Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Zona Selatan Gunungkidul Mulai Panen Kacang Tanah, Petani Meraup Untung Hingga Puluhan Juta

Minggu, 11 Mei 2025