Berita

Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran
Ratusan Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol, Kerugian Ditaksir Hingga Miliaran
HARIANE – Telah dilaporkan bahwa ratusan mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol (pinjaman online).
Dilansir dari laman resmi Polda Metro Jaya, jumlah total mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol yakni sebanyak 116 orang.
Jumlah mahasiswa IPB jadi korban penipuan pinjol yang hingga mencapai ratusan tersebut diungkapkan langsung oleh rektor Institut Pertanian Bogor (IPB) University.
"Sampai saat ini 116 mahasiswa," ungkap Rektor IPB University Arif Satria, Selasa (15/11/2022) malam hari.
BACA JUGA :
Kasus Pinjaman Online Ilegal di Jakarta Terungkap, Rupanya Begini Modus Pelaku

Kerugian yang Dialami Mahasiswa IPB Jadi Korban Penipuan Pinjol

Rektor IPB menyampaikan bahwa pihak kampus saat ini sedang mengumpulkan mahasiwa yang menjadi korban dalam kasus itu.
Lebih lanjut, pihak kampus juga telah melakukan koordinasi dengan kepolisian untuk pendataan dari para mahasiswa IPB tersebut.
"Kami sudah koordinasi dengan pihak kepolisian. Insha Allah kami mengumpulkan seluruh mahasiswa yang menjadi korban (penipuan bisnis online, red) untuk pendataan lebih lanjut," ungkapnya.
Hal itu mengakibatkan para korban mahasiswa IPB harus mengalami kerugian dengan jumlah yang terbilang besar.
Kerugian dari ratusan mahasiswa IPB yang diakibatkan dari penipuan bisnis pinjaman online ini ditaksir mencapai Rp 2,1 miliar dan sudah ada sebanyak 29 pengaduan yang masuk.
Nantinya, IPB University akan terus mendampingi mahasiswa yang menjadi korban hingga tuntas.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025
Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Belasan UMKM Binaan Dinas Perdagangan Gunungkidul Semarakkan Tradisi Babad Dalan Sodo

Minggu, 20 April 2025
Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Menteri Lingkungan Hidup Minta Kapolres Turut Andil dalam Penanganan Pembuangan Sampah Ilegal

Minggu, 20 April 2025
Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Produksi Sampah Meningkat, Menteri Lingkungan Hidup Desak Daerah Segera Bangun TPA

Minggu, 20 April 2025
Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Duh! Sopir Bus Nekat Intip Dan Rekam Wisatawan saat Mandi di Pantai Drini

Minggu, 20 April 2025
4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

4 Unit Bangunan di Cipaku Bogor Ludes Terbakar, Begini Kronologinya

Minggu, 20 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 20 April 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 20 April 2025