Berita , Jateng

Rekayasa Lalu Lintas di Solo 24 Januari 2024, Ada Kegiatan Nobar Asian Cup Indonesia Vs Jepang

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
rekayasa lalu lintas di Solo
Rekayasa lalu lintas di Solo 24 Januari 2024 akibat adanya acara nobar. (Ilustrasi: Freepik/Freepik)

HARIANE - Berikut ini akan dijelaskan terkait rekayasa lalu lintas di Solo yang telah disampaikan Dishub Surakarta untuk diperhatikan oleh masyarakat setempat.

Rekayasa lalu lintas diberlakukan dalam rangka danya kegiatan nonton bareng Asian Cup Indonesia Vs Jepang di depan Balaikota Solo.

Rekayasa lalu lintas ini dilakukan untuk menghindari kepadatan arus lalu lintas di sejumlah ruas jalan karena adanya kegiatan nobar.

Untuk masyarakat yang hendak berpergian di area Balaikota dan sekitarnya, harap perhatikan rekayasa yang akan diberlakukan berikut ini.

Rekayasa Lalu Lintas di Surakarta Malam ini

Sehubungan dengan adanya kegiatan nonton bareng Asian Cup Indonesia Vs Jepang yang akan digelar Rabu, 24 Januari 2024, rekayasa lalu lintas akan dilakukan sesuai yang telah diinformasikan oleh Dinas Perhubungan Kota Surakarta.

Rekayasa lalu lintas tersebut diberlakukan untuk mengantisipasi kepadatan arus lalu lintas hingga berlangsungnya kegiatan dengan aman.

Sejumlah jalan akan ditutup dan dialihkan. Lokasi parkir juga telah disediakan untuk para penonton yang berniat hadir.

Berikut ini info selengkapnya terkait rekayasa lalu lintas di sekitar Balaikota Solo:

1. Rekayasa lalu lintas akan digelar pada hari Rabu, 24 Januari 2024 dimulai pukul 18.00 s.d 20.30.

2. Acara nobar akan digelar di depan Balaikota Surakarta.

3. Jalan Jenderal Sudirman Mulai dari simpang Jensud sampai dengan Bundaran Pasar Gegen akan di tutup.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB