Jatim , Kuliner

Rekomendasi Tempat Bukber di Surabaya, Dijamin Nyaman dan Murah Meriah

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
rekomendasi tempat bukber di Surabaya
Pada 4 rekomendasi tempat bukber di Surabaya, masing-masing lokasi menyediakan fasilitas yang nyaman dikunjungi keluarga atau teman. (Foto: Unsplash/Pablo Merchan)

Selain itu, Resto Joss Gandos menyediakan ruang VIP yang ber-AC, tetapi calon pengunjung wajib reservasi dahulu sebelum datang. 

Terdapat pula live music yang digelar setiap hari dan fasilitas mushola juga disediakan. Bahkan ada pusat oleh-oleh khas Surabaya, sehingga cocok untuk masyarakat dari luar kota yang mencari buah tangan khas Kota Pahlawan.

Menu yang disediakan juga lengkap mulai minuman, makanan berat, hingga dessert buah.

Rekomendasi makanan di Resto Joss Gandos adalah bebek goreng, gulai kepala salmon, dan gurame bakar.

4. Taichan Pahlawan

Lokasi: Jl. Taman Bungkul No. 23, Surabaya.

Jam buka mulai 16.00 – 22.00 WIB

Melalui akun TikTok @njajantok_sby, Taichan Pahlawan merupakan tempat makan yang menyediakan beragam sate taichan, seperti taichan gurih, taichan bumbu merah, dan taichan kulit.

Mengenai harga juga sangat terjangkau yakni dibawah Rp 30.000, selain itu juga disediakan menu paket yakni taichan gurih dan nasi daun jeruk.

Sebagai pendamping taichan di piring saji, tempat makan ini juga menyajikan nasi biasa, nasi daun jeruk, dan lontong.

Rekomendasi tempat bukber di Surabaya menyediakan berbagai menu makanan dan minuman dengan harga terjangkau. Sementara terkait tempat terasa nyaman dan luas sehingga cukup apabila datang bersama keluarga besar atau teman untuk makan bersama.****

Baca artikel menarik lainnya di Harianesemarang.com.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kebakaran di Palmerah Jakarta Barat, Kerahkan 17 Unit dan 85 Personel

Kebakaran di Palmerah Jakarta Barat, Kerahkan 17 Unit dan 85 Personel

Jumat, 29 Maret 2024 01:40 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 29 Maret 2024 Lengkap, Leo Dapat Kabar Baik Soal Karier

Ramalan Zodiak Jumat 29 Maret 2024 Lengkap, Leo Dapat Kabar Baik Soal Karier

Kamis, 28 Maret 2024 23:26 WIB
Shin Tae-yong Beri Sinyal Adanya Pemain Naturalisasi Baru Sebelum Juni 2024

Shin Tae-yong Beri Sinyal Adanya Pemain Naturalisasi Baru Sebelum Juni 2024

Kamis, 28 Maret 2024 19:25 WIB
Kebakaran di Pasar Rebo Jakarta Timur Melanda Rumah, Api Berkobar dengan Besar

Kebakaran di Pasar Rebo Jakarta Timur Melanda Rumah, Api Berkobar dengan Besar

Kamis, 28 Maret 2024 18:38 WIB
Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 28-30 Maret 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 28-30 Maret 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Kamis, 28 Maret 2024 17:50 WIB
Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Sebuah Warung

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Sebuah Warung

Kamis, 28 Maret 2024 17:43 WIB
Kebakaran di Cempaka Mas Jakarta Pusat Tadi Malam, Bangunan Kantor Hangus Terbakar

Kebakaran di Cempaka Mas Jakarta Pusat Tadi Malam, Bangunan Kantor Hangus Terbakar

Kamis, 28 Maret 2024 16:47 WIB
Tinjau Tera Ulang Timbangan Zakat, Bupati Sleman Harap Penimbangan Zakat Lebih Akurat

Tinjau Tera Ulang Timbangan Zakat, Bupati Sleman Harap Penimbangan Zakat Lebih Akurat

Kamis, 28 Maret 2024 16:15 WIB
Pertamax Palsu di Tangerang Dicampur Pewarna, Untungkan SPBU Hingga Rp 2 M

Pertamax Palsu di Tangerang Dicampur Pewarna, Untungkan SPBU Hingga Rp 2 M

Kamis, 28 Maret 2024 15:46 WIB
Tuntutan MPBI DIY soal Pembayaran THR Bagi PRT, Ojol dan Buruh yang Dirumahkan ...

Tuntutan MPBI DIY soal Pembayaran THR Bagi PRT, Ojol dan Buruh yang Dirumahkan ...

Kamis, 28 Maret 2024 15:28 WIB