Berita , Gaya Hidup

Ryeowook Super Junior Umumkan Pernikahan, Acara Dilaksanakan Tertutup

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Ryeowook Super Junior Umumkan Pernikahan, Acara Dilaksanakan Tertutup
Ryeowook Super Junior akan menikah pada akhir Mei dengan personel grup Tahiti, Ari. (Foto: Instagram/ryeo9ook)

HARIANE - Ryeowook Super Junior mengumumkan akan segera menikah dengan kekasihnya yang merupakan personel dari grup Kpop Tahiti, Ari. 

Pria bernama lengkap Kim Ryeowook itu memberikan kabar soal pernikahannya melalui sebuah surat yang ditulis tangan dan ditujukan untuk para penggemar. 

Surat tersebut diunggah ke media sosialnya pada Jumat, 29 Maret 2024 dan mengungkapkan keinginannya untuk membina rumah tangga dengan kekasihnya. 

"Saya memiliki kabar yang ingin saya bagikan secara langsung kepada para ELFs (sebutan penggemar Suju) dan pada para teman -teman saya yang paling berharga, yang selalu mendukung saya dengan sepenuhnya dan memberikan cinta pada saya," tulisnya. 

"Seperti yang kalian ketahui, saya memiliki seorang kekasih. Selama waktu yang kami habiskan bersama, saya memiliki keinginan untuk menjadi keluarga dengannya," lanjut Ryeowook. 

Ryeowook Super Junior Umumkan Pernikahan, Acara Dilaksanakan Tertutup
Surat tulisan tangan Ryeowook Super Junior mengumumkan pernikahannya. (Foto: Instagram/ryeo9ook)

Penyanyi bersuara emas itu mengungkapkan bahwa keputusan untuk menikah bukan diambil dengan terburu-buru, melainkan sudah dipikirkan sejak lama. 

Ia juga mengaku telah berdiskusi dengan para anggota Super Junior lainnya serta dengan SM Entertainment yang merupakan perusahaan tempatnya masih bernaung hingga saat ini. 

Dalam suratnya, penyanyi berusia 36 tahun itu menyampaikan rasa terima kasihnya kepada penggemar yang telah menunjukkan dukungan ketika dirinya berada di atas panggung bersama dengan personel Super Junior lainnya. 

Ia pun berjanji akan tetap bekerja keras sebagai Ryeowook Super Junior dan sebagai penyanyi solo. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Relokasi PKL Alun-alun Wonosari, Ini Lokasi yang Disiapkan Pemerintah

Jumat, 25 April 2025
Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Bawa Lari Uang Setoran Untuk Main Judi, Pegawai Toko Roti di Jogja Diamankan ...

Jumat, 25 April 2025
Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Kebakaran Bengkel di Sleman, Begini Kronologinya

Jumat, 25 April 2025
Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Gunungkidul Galakkan Gerakan Memandikan Sapi di Telaga

Jumat, 25 April 2025
Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Pemkab Gunungkidul Lakukan Kick Off Jumat Bersih Gunungkidul Bebas Sampah

Jumat, 25 April 2025
Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Terima Gelar KMT H Pangarsohadiprojo, Bupati Sleman Komitmen Jaga Amanah dalam Melayani Masyarakat

Jumat, 25 April 2025
Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Tumpukan Sampah Misterius Muncul di Pantai Dewaruci Sanden Bantul, Panewu: Kiriman dari Pasar ...

Jumat, 25 April 2025
Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Belum Optimal, Bupati Bantul Minta DLH Segera Perbaiki Fasilitas TPST Modalan

Jumat, 25 April 2025
Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Pembangunan Gedung DPRD DIY Baru Dimulai Hari Ini, Gunakan Anggaran Rp293 Miliar

Jumat, 25 April 2025
Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Kabar Gembira! ASN dan Masyarakat di Kabupaten Bantul Bisa Cek Kesehatan Gratis

Jumat, 25 April 2025