Berita

Sejumlah Bangunan Ruko di Siantan Terbakar Hari ini, Api Berhasil Dipadamkan

profile picture Feni Amelia
Feni Amelia
Bangunan ruko di Siantan terbakar hari ini
Detik-detik bangunan ruko di Siantan terbakar hari ini. (Foto: tangkapan layar/@informasipontianak)

HARIANE - Sejumlah bangunan ruko di Siantan terbakar pada hari ini Senin, 8 Mei 2023 sekitar pukul 04.52 WIB.

Kebakaran yang melahap deretan ruko di Siantan ini direkam secara amatir oleh warga yang berada di lokasi kejadian.

Menurut keterangan yang disampaikan oleh akun Instagram @dailypontianak, insiden terjadi tepat di dekat mini market idol, Siantan, Kota Pontianak.

"Terjadi kebakaran beberapa ruko subuh tadi di Siantan, dekat minimarket idol," unggah akun @dailypontianak.

Informasi Bangunan Ruko di Siantan Terbakar Hari ini

Dalam video yang diunggah, si jago merah terlihat cukup besar hingga melahap beberapa bangunan ruko yang berjejer di lokasi.

"Rusak, rusak, rusak," ujar perekam video. 

Berdasarkan informasi, ada sekitar enam bangunan ruko yang terbakar, salah satunya yaitu bengkel usaha mandiri.

Akibat dari kobaran api yang membesar, puing-puing bangunan tampak hangus hingga berjatuhan.

Beberapa mobil damkar telah dikerahkan untuk memadamkan luapan api yang semakin besar.

Situasi di lokasi tampak kisruh. Para petugas pemadam kebakaran terlihat berusaha keras memadamkan api yang melahap deretan ruko.

Hal ini terdengar dari komunikasi antarpetugas yang dilakukan melalui alat komunikasi HT akibat situasi yang tidak kondusif. 

Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB
Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Kunjungan Prabowo ke Timur Tengah, Indonesia-UAE Sepakati Kerja Sama Lintas Sektor

Minggu, 24 November 2024 06:18 WIB
Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Blunder Jules Kounde: Dua Kesalahan Beruntun yang Gagalkan Kemenangan Barcelona

Minggu, 24 November 2024 05:51 WIB
Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Marc Casado Diganjar Kartu Merah, Barcelona Gagal Raih Poin Penuh Lawan Celta Vigo

Minggu, 24 November 2024 05:42 WIB
2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

2 Tahun Dipecat, 2 ASN Gunungkidul yang Terlibat Skandal Perselingkuhan Diaktifkan Kembali

Minggu, 24 November 2024 00:16 WIB
Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Polres Kulon Progo Ajak Masyarakat Tolak Politik Uang

Sabtu, 23 November 2024 21:43 WIB
Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Ribuan Masyarakat Padati Pesta Rakyat Kulon Progo Ber-Satu

Sabtu, 23 November 2024 19:43 WIB
Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Persiapan Penyelenggaraan Haji 2025 : Slot Penerbangan dan Pengaturan Hotel Jamaah

Sabtu, 23 November 2024 13:21 WIB
Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Gelar Kampanye Terbuka, Heroe-Pena Ingin Galang Suara dari Generasi Muda

Sabtu, 23 November 2024 12:28 WIB