Berita , Jatim

Maling Bebek di Pekalongan Tertangkap, 4 Pelaku Melarikan Diri

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
maling bebek di Pekalongan tertangkap
Seorang maling bebek di Pekalongan tertangkap warga, kepergok saat kembali melakukan aksinya. (Ilustrasi: Freepik/jcomp)

HARIANE - Seorang maling bebek di Pekalongan tertangkap saat hendak kembali mencuri ternak milik warga.

Pelaku pencurian bebek tersebut tertangkap di Jl. Gebang Kec. Pekalongan Utara, Pekalongan pada Jumat dini hari, 19 Januari 2024.

Maling Bebek di Pekalongan Tertangkap, Sang Ibu  Pasrah 

Sebagaimana yang telah diinformasikan oleh akun Instagram Pekalongan Info mengenai adanya aksi pencurian bebek milik warga di wilayah Pekalongan Utara.

Maling bebek di Pekalongan tertangkap
Pelaku diamankan oleh warga sebelum akhirnya diserahkan kepada pihak kepolisian. (Foto: Instagram/pekalonganinfo)

Pelaku berjumlah 5 orang namun hanya 1 yang berhasil tertangkap oleh warga setempat dan diamakan. 

Sebelumnya korban telah mengalami kehilangan sejumlah bebek pada malam Sabtu dan Minggu lalu, maka dari itu korban berniat mengecek bebeknya semalam.

Sekitar jam 2 dini hari ada 5 orang yang terlihat masuk ke kandang hendak mengambil bebek. Korban yang melihatnya segera mengejar para pelaku tersebut.

Seorang pelaku berhasil tertangkap kemudian diamankan di rumah bapak RT dan dilakukan interogasi sampai subuh.

Setelah tertanhkap, ibu dari pelaku dipanggil ke lokasi untuk menjemputnya.

Ibu pelaku hanya bisa pasrah melihat anaknya. Sang ibu menerima dengan ikhlas apabila anaknya akan dilaporkan ke pihak berwajib .

Karena sang ibu mengaku tidak memiliki uang untuk mengganti sejumlah bebek yang telah berhasil dicuri pelaku sebelumnya.****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Januari 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 19 Januari 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Minggu, 19 Januari 2025 10:04 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Januari 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 19 Januari 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 19 Januari 2025 10:03 WIB
Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB