Berita , Olahraga

Sergio Ramos Dilirik Inter Miami dan Klub Arab Serta Ditolak Sevila Klub Masa Kecilnya

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Sergio Ramos Dilirik Inter Miami
Sergio Ramos dilirik Inter Miami setelah kontrak Bersama PSG berakhir. (Foto:Instagram/Sergioramos)

HARIANE-Saat ini Sergio Ramos Dilirik Inter Miami dan beberapa klub Arab setelah kontraknya bersama PSG berakhir.

Diketahui bahwa status klub Sergio Ramos saat ini adalah bebas transfer sebab kontrak bek asal Spanyol tersebut sudah berakhir bersama PSG sejak 1 Juli 2023.

Inter Miami dikabarkan ingin menggaet Sergio Ramos untuk bergabung  meski ditolak Sevila klub masa kecilnya. Ramos juga dirumorkan dilirik beberapa klub Arab. 

Sergio Ramos Dilirik Inter Miami, Dilirik klub Arab dan Ditolak Sevila

sergio ramos dilirik inter miami
Ramos kemungkinan besar akan kembali bermain bersama Messi di Miami.(Foto:Instagram/Sergioramos)

Masa depan mantan kapten Real Madrid Sergio Ramos saat ini masih misteri sebab setelah kontraknya bersama PSG berakhir.

Kabarnya, Sergio Ramos sempat tertarik ingin kembali ke klub masa kecilnya, Sevila.

Dilansir dari media Spanyol Football Espana, Ramos berkeinginan untuk kembali ke klub masa kecilnya Sevila musim panas ini.

Namun Wakil Presiden Sevilla, Jose Maria del Nido Carrasco, telah mengonfirmasi bahwa Sevila tidak akan membawa kembali Ramos ke La Liga musim panas ini.

"Tidak, tidak. Saat ini Sergio Ramos bukanlah pilihan. Kami memiliki hubungan baik dengan Rene (agen Sergio). Tapi terkait Sergio, tidak ada pembicaraan. Dia adalah pemain hebat yang berasal dari akademi kami, tetapi saat ini dia bukan pilihan untuk Sevilla", ucap del Nido Carrasco.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Rabu, 26 Maret 2025
Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Rabu, 26 Maret 2025
Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Rabu, 26 Maret 2025
Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025
Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Polisi Petakan Titik Rawan Kriminalitas di Gunungkidul, Hingga Waspadai Peredaran Uang Palsu

Selasa, 25 Maret 2025