Berita , Pilihan Editor

Siapa Raja Ali Haji? Profil dan Biodata Sosok yang Jadi Google Doodle 5 November 2022

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Siapa Raja Ali Haji? Profil dan Biodata Sosok yang Jadi Google Doodle 5 November 2022
Siapa Raja Ali Haji? Profil dan Biodata Sosok yang Jadi Google Doodle 5 November 2022

4. Karier Politik Raja Ali Haji

siapa raja haji ahmad
Siapa Raja Ali Haji? Salah satu bukunya menjadi faktor penting untuk mempersatukan bangsa Indonesia dengan satu bahasa. (Foto: Perpustakaan Nasional RI)
Biodata Raja Ali Haji mencatat bahwa ia pernah memerintah wilayah Lingga karena Sultan Mahmud Muzaffar Syah yang dinobatkan kala itu masih berusia muda.
Raja Ali Haji kemudian diangkat menjadi penasehat keagamaan kesultanan ketika sepupunya, Raja Ali bin Ja’far diangkat sebagai Yang Dipertuan Muda Riau VIII tahun 1845. Dalam perjalanan kariernya, Raja Ali Haji menjalankan tugasnya sebagai penanggung jawab bidang hukum Islam di Kerajaan Riau-Lingga hingga akhir hayatnya.
BACA JUGA : Kenapa Hari Pahlawan Tanggal 10 November? Begini Sejarah Singkat Peristiwa Tahun 1945

5. Buku Raja Ali Haji Menjadi Dasar Standar Bahasa Indonesia

Semasa hidupnya, ada banyak karya literasi Raja Ali Haji yang terkenal. Selain Tuhfat al-Nafis, ada juga Gurindam 12 yang syair-syairnya kini bisa ditemukan di makam Raja Ali Haji.
Raja Ali Haji juga membuat buku Kitab Pengetahuan Bahasa yang diterbitkan tahun 1925 di Singapura. Buku berisi standar bahasa Melayu ini dalam Kongres Pemuda Indonesia 28 September 1928 ditetapkan sebagai standar bahasa Indonesia.
Karena itulah pada tahun 2004 menjelang peringatah Hari Pahlawan 10 November, Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono menetapkan Raja Ali Haji sebagai Pahlawan Nasional.
Itulah profil singkat soal siapa Raja Ali Haji yang wajahnya sedang terpampang di Google Doodle hari ini. ****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB
Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Paslon Heroe-Pena Gelar Konser Akbar di Hari Terakhir Kampanye Pilkada, Sejumlah Musisi Lokal ...

Kamis, 21 November 2024 18:38 WIB
PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

PDIP Kulon Progo Dukung Pilkada Bermartabat dan Terhormat Tanpa Politik Uang

Kamis, 21 November 2024 18:00 WIB
Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Ribuan Personel Satlinmas Amankan Pilkada Jogja

Kamis, 21 November 2024 17:50 WIB
Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Sidang Putusan Mantan Direktur PT Taru Martani, Terdakwa Dipidana Penjara 8 Tahun

Kamis, 21 November 2024 17:40 WIB
Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Dispar Bantul Bakal Gelar Pentas Sendratari di Parangkusumo, Catat Tanggalnya

Kamis, 21 November 2024 17:15 WIB
Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kata Yusril Soal ‘Pembebasan’ Mary Jane Veloso : Banyak yang Salah Mengerti

Kamis, 21 November 2024 14:14 WIB