Berita , D.I Yogyakarta

Tanpa Turun ke Jalan, Buruh di Sleman Sampaikan Aspirasi Lewat Sarasehan

profile picture Wahyu Turi
Wahyu Turi
Buruh di sleman Sampaikan Aspirasi Lewat Sarasehan
Sarasehan yang digelar KSPSI DIY di GOR Penguk Sleman diikuti ratusan buruh. (Foto: Wahyu Turi K)

HARIANE - Ratusan buruh yang didominasi kaum perempuan mengikuti sarasehan yang digelar Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) huDIY pada Minggu, 1 September 2024 di GOR Penguk Sleman.

Kegiatan ini dimaksudkan untuk memperkuat sinegritas para buruh, menampung aspirasi, memperjuangkan hak dan perlindungan, sekaligus perbaikan ketenagakerjaan untuk kedepannya.

Ketua DPD KSPSI DIY, Wahagi berharap seluruh buruh di wilayah DIY dapat lebih diperhatikan lagi oleh perusahaan dan pemerintah, mulai aspek kesehatan, tunjangan, hingga pendidikan.

“Adanya kegiatan ini kita dapat mencari solusi bersama-sama terkait keluh kesah teman-teman buruh di sini,” katanya, Minggu, 1 September 2024.

Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo yang hadir pada kesempatan tersebut menyampaikan bahwa pemangku daerah bertanggungjawab dalam memperhatikan kesehatan dan pendidikan para buruh. 

Pemerintah setempat pun berencana memberikan program kuliah bagi anak buruh dari keluarga tidak mampu agar dapat mengeyam pendidikan di perguruan tinggi.

“Kami memang kedepannya akan ada program kuliah bagi anak-anak buruh dari keluarga yang tidak mampu. Ini supaya membantu kami untuk menghasilkan SDM kualitatif mengentaskan kemiskinan,” kata Kustini.

Langkah KSPSI DIY dalam menyelenggarakan sarasehan tersebut dinilai tepat karena dapat mengadvokasi aspirasi buruh tanpa turun ke jalan.

Pemerintah pun berupaya terus mendorong beberapa program yang memberikan manfaat bagi para buruh, khususnya di wilayah Sleman.****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Rabu, 23 April 2025
Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Rabu, 23 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 23 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Rabu, 23 April 2025
Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025