Berita , D.I Yogyakarta

Tantangan Politik Partai Buruh di Tengah Minimnya Basis Industri di Jogjakarta

profile picture Ica Ervina
Ica Ervina
Diskusi partai Buruh di DPRD Kota Yogyakarta
Diskusi Peluang dan Tantangan Gerakan Partai Buruh dalam Politik Elektoral di DPRD Kota Yogyakarta. (Foto: Hariane/Ica Ervina)

HARIANE - Jika dibandingkan dengan wilayah lain seperti Indramayu, Bekasi, Cikarang, dan daerah lainnya. Daerah Istimewa Yogyakarta memang sangat minim adanya insdutri, sehingga peluang partai Buruh dalam mendapatkan suara jumlah serikat pekerja perlu kerja keras serta penuh tantangan. 

Pengamat Politik UMY, Tunjung Sulaksono mengatakan perjalanan politik para buruh dalam kontestasi politik akan menempuh sejumlah tantangan. Utamanya di wilayah Jogjakarta dan sudah seharusnya membangun kesadaran untuk elektoral partai Buruh. 

"Tugas dari teman-teman yang sudah memutuskan untuk membawa buruh kepolitik itu yaitu membangun kesadaran bersama tentang pentingnya partai buruh, politik elektoralnya karena ada banyak manfaat ketika partai buruh juga masuk ke dalam politik, ya karena kebijakan itu bisa dengan lebih baik di perjuangkan," ujar Tunjung usai memberi paparan dalam MPBHI di Kantor DPRD Kota Yogya pada Kamis, 19 Oktober 2023.

Menurut Tunjung, partai Buruh harus bisa menggaet suara bukan hanya dari kalangan yang sana, sehingga isu yang akan diangkat tak hanya terbatas pada isu ketenagakerjaan. 

Namun, harus melebar hingga isu kesejahteraan. Sehingga, basis pendukung nantinya tak hanya datang dari masyarakat dengan latar belakang pekerja atau buruh.

Koordinator Majelis Pekerja Buruh Indonesia (MPBI) Irsyad Ade Irawan mengakui perjalanan politik para buruh seringkali menghadapi sejumlah kendala. Porsi paling besar ada pada kendala modal. Menurutnya, kini budaya politik yang berkembang adalah politik pragmatis dan berbiaya mahal.

 Irsyad juga meminta agar Bawaslu agar mencegah politik uang dengan mendorong Bawaslu dan pihak kampus agar bisa membuat aturan setiap desa atau wilayah menyatakan sebagai desa anti politik uang. 

"Kemudian diantaranya kita akan melakukan pendidikan yang lebih luas kepada anggota kita, dan harapannya untuk bisa disalurkan ke keluarga dan tetangganya bahwa kalau memilih itu harus melihat dari jejaknya (buka politik uang)," ujarnya. ****

 

 

 

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 21 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 21 September 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 21 September 2024 10:11 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 21 September 2024 Semakin Meroket Tajam

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 21 September 2024 Semakin Meroket Tajam

Sabtu, 21 September 2024 09:39 WIB
Rekomendasi Film Bioskop Akhir Pekan September 2024: Pilihan Terbaik untuk Pecinta Film

Rekomendasi Film Bioskop Akhir Pekan September 2024: Pilihan Terbaik untuk Pecinta Film

Sabtu, 21 September 2024 06:49 WIB
Pemkab Kulon Progo dan BBPOM Jalin Nota Kesepakatan dalam Percepatan Perizinan Usaha Olahan ...

Pemkab Kulon Progo dan BBPOM Jalin Nota Kesepakatan dalam Percepatan Perizinan Usaha Olahan ...

Jumat, 20 September 2024 23:38 WIB
Lahan Tidur di Gamplong Sleman Berhasil Dioptimalkan, 8,8 Ton Padi Dipanen

Lahan Tidur di Gamplong Sleman Berhasil Dioptimalkan, 8,8 Ton Padi Dipanen

Jumat, 20 September 2024 23:35 WIB
Penataan PKL, Inovasi Tapa Bersila DKUMKPP Bantul Dilaunching

Penataan PKL, Inovasi Tapa Bersila DKUMKPP Bantul Dilaunching

Jumat, 20 September 2024 22:36 WIB
Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

Kemarau Panjang, Warga Gunungkidul Gelar Upacara Adat "Njaluk Udan"

Jumat, 20 September 2024 18:52 WIB
Meditasi Transendental Mampu Tingkatkan Fungsi Otak Meski di Atas Usia 20 Tahun

Meditasi Transendental Mampu Tingkatkan Fungsi Otak Meski di Atas Usia 20 Tahun

Jumat, 20 September 2024 17:34 WIB
Pemkab Gunungkidul Anggarkan Rp 350 Juta untuk Perbaikan Sarana Prasarana Pantai Baron

Pemkab Gunungkidul Anggarkan Rp 350 Juta untuk Perbaikan Sarana Prasarana Pantai Baron

Jumat, 20 September 2024 17:16 WIB
Cegah Tindakan Pungli, Pemkab Gunungkidul Bentuk Tim Saber Pungli

Cegah Tindakan Pungli, Pemkab Gunungkidul Bentuk Tim Saber Pungli

Jumat, 20 September 2024 17:14 WIB