Berita , Pendidikan , Pilihan Editor

Wajib Tahu! Tata Cara Pendaftaran Universitas Terbuka 2022 dan Jadwal Lengkapnya

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
Wajib Tahu! Tata Cara Pendaftaran Universitas Terbuka 2022 dan Jadwal Lengkapnya
Wajib Tahu! Tata Cara Pendaftaran Universitas Terbuka 2022 dan Jadwal Lengkapnya
HARIANE – Tata cara pendaftaran Universitas Terbuka 2022 perlu diketahui bagi calon mahasiswa baru tahun 2022 agar tidak ketinggalan informasi.
Universitas Terbuka (UT) membuka pendaftaran penerimaan mahasiswa setiap tahun secara online. Oleh karena itu, tata cara pendaftaran
Universitas Terbuka 2022 berguna bagi yang ingin melanjutkan kuliah di Universitas Terbuka.

Tata cara pendaftaran Universitas Terbuka 2022 dimulai sejak 9 Mei 2022 hingga 27 Juli 2022. Berikut ini informasi selengkapnya di bawah ini.

BACA JUGA : 10 PTN Masih Buka Jalur Mandiri S1 2022, Mulai dari UI Hingga UGM, Berikut Link Pendaftaran
Tata cara pendaftaran Universitas Terbuka 2022
Mengutip dari laman resmi Universitas Terbuka, tata cara pendaftaran bagi mahasiswa baru bisa dilakukan sebagai berikut.
1. Calon mahasiswa melakukan pendaftaran sebagai mahasiswa baru di laman admisi-sia.ut.ac.id.
2. Calon mahasiswa melakukan proses verifikasi pada link yang dikirimkan melalui email calon mahasiswa yang telah didaftarkan.
3. Calon mahasiswa melakukan pembayaran billing admisi pada Bank atau Mitra Universitas Terbuka seperti BRI/BTN/Mandiri/BNI/Alfagroup/Tokopedia/Pospas
4. Calon mahasiswa melengkapi proses registrasi data pribadi yang terdiri dari:- Form data diri calon mahasiswa
- Form informasi kontak
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025