Berita , Headline

Tawuran Antar Warga di Menteng, Akhirnya Berujung Mediasi

profile picture Demi Anisatur Rohmah
Demi Anisatur Rohmah
Tawuran Antar Warga di Menteng 12 Agustus 2023, Terjadi Kembali di Tempat yang Sama
Tawuran antar warga di Menteng (Ilustrasi: Unsplash/Hasan Almasi)

HARIANE - Tawuran antar warga di Menteng terjadi pada Sabtu Sore, 12 Agustus 2023. 

Tawuran tersebut berlangsung di Jembatan Trem, tepatnya di Jalan Kramat nomor 4, Kelurahan Kwitang, Senen - Menteng, Jakarta Pusat.

Tawuran tersebut melibatkan antar 2 kampung, yaitu Kelurahan Kwitang dan Kelurahan Kalipasir.

Kronologi Kejadian Tawuran antar warga di Menteng

Melalui akun Instagram Info Jakarta Pusat, tampak video yang memperlihatkan warga yang terlibat tawuran, warga yang terlibat tampak berlarian ke arah Jembatan Trem

Beberapa warga tampak membawa bambu sebagai senjata tawuran serta menggunakan helm sebagai pelindung, sementara warga lainnya berusaha menyelamatkan diri dari amukan tawuran tersebut.

Terkait penyebab awal kejadian, hingga saat ini belum diketahui secara pasti dan sedang dalam penyelidikan. Sebelum peristiwa, tawuran pernah terjadi di tempat yang sama.

Usai Tawuran Berujung Mediasi

Hingga akhirnya pada Sabtu malam, mediasi pun dilakukan oleh Polsek Senen dan Menteng. Kedua belah pihak yang terlibat tawuran dipertemukan untuk menemukan jalur damai, seperti yang terlihat dari akun Instagram Info Jakarta Pusat. Pihak kepolisian juga menghimbau kepada warga agar tawuran tidak terjadi kembali, baik wilayah Kelurahan Kwitang maupun Kelurahan Kalipasir.

Tawuran yang melibatkan batu, botol, kayu hingga senjata tajam ini akan beresiko merugikan warga sekitar, bahkan bisa mengancam nyawa.

Mediasi antar kedua belah pihak
Mediasi yang dilakukan oleh kepolisian pasca tawuran (Foto: Instagram/info_jakartapusat)

Itulah berita tentang tawuran antar warga di Menteng, Jakarta Pusat. ****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ramalan Zodiak Besok Senin 6 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, ...

Ramalan Zodiak Besok Senin 6 Mei 2024 Lengkap untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, ...

Minggu, 05 Mei 2024 07:43 WIB
Gagal Nanjak, Truk Muatan Batu Terguling Di Tikungan Slumprit

Gagal Nanjak, Truk Muatan Batu Terguling Di Tikungan Slumprit

Minggu, 05 Mei 2024 00:03 WIB
Jadwal KRL Solo 5-6 Mei 2024, Kereta Pertama dari Stasiun Palur Pukul 04.55 ...

Jadwal KRL Solo 5-6 Mei 2024, Kereta Pertama dari Stasiun Palur Pukul 04.55 ...

Minggu, 05 Mei 2024 00:02 WIB
Terlalu Mendominasi, Laga RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13 Dimenangkan Tim Robot

Terlalu Mendominasi, Laga RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13 Dimenangkan Tim Robot

Sabtu, 04 Mei 2024 22:55 WIB
Hasil Pertandingan RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13, Poin Perdana Berhasil Diraih ...

Hasil Pertandingan RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13, Poin Perdana Berhasil Diraih ...

Sabtu, 04 Mei 2024 22:49 WIB
Gunungkidul Beach Run: Menjelajahi Keindahan Alam dan Pantai Melalui Olahraga

Gunungkidul Beach Run: Menjelajahi Keindahan Alam dan Pantai Melalui Olahraga

Sabtu, 04 Mei 2024 22:31 WIB
Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Sabtu, 04 Mei 2024 22:01 WIB
Jadwal SIM Keliling Bantul Mei 2024, Tersedia 4 Layanan SIM dari Polres Bantul

Jadwal SIM Keliling Bantul Mei 2024, Tersedia 4 Layanan SIM dari Polres Bantul

Sabtu, 04 Mei 2024 21:48 WIB
Cek Jadwal KRL Jogja 5-6 Mei 2024, Berangkat Pukul 05.30 dari Stasiun Yogyakarta

Cek Jadwal KRL Jogja 5-6 Mei 2024, Berangkat Pukul 05.30 dari Stasiun Yogyakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 21:29 WIB
Usut Kasus Dugaan Penganiayaan Mahasiswa STIP Jakarta, Polisi Lakukan Gelar Perkara

Usut Kasus Dugaan Penganiayaan Mahasiswa STIP Jakarta, Polisi Lakukan Gelar Perkara

Sabtu, 04 Mei 2024 21:22 WIB