Berita , Jabar

Demo Sengketa Tanah Dago Elos, Tindakan Represifi Aparat dan Korporat Dipertanyakan

profile picture Hanuun Badriyah
Hanuun Badriyah
demo sengketa tanah dago elos
Demo sengketa tanah Dago Elos, ingatkan peristiwa Kanjuruhan. (ilustrasi:freepik/Drazen-Zigic)

HARIANE - Demo Sengketa tanah Dago Elos semakin memanas hingga menimbullkan aksi pemblokiran jalan dan orasi pada senin malam 14 Agustus 2023. 

Dago Elos menjadi trending topik terutama di Twitter dengan tagar "Dago Elos", "Dago Elos Never Lose" dan tagar #Dagomelawan.

Hal tersebut membahas Aparat kepolisian yang menertibkan aksi warga terkait tanah yang ditempati bersengketa lahan dengan keluarga Muller dan PT Dago Inti Graha. 

Dalam postingan Twitter dari @GejayanCalling dan @LBHBandung, peninjauan dilakukan dengan hasil hak tanah Muller yang diberikan kepada PT Dago Inti Graha.

Berbeda dengan putusan kasasi yang mana masyarakar Desa Elos mendapat hak, karena tanah tersebut milik Negara karena Keluarga Muller tidak melakukan konversi hak tanah.

Dalam unggahan tersebut juga menunjukan adanya dugaan tindakan kepolisian yang represif di daerah Dago Elos.

demo sengketa tanah dago elos
Sengketa tanah di Desa Elos Dago. (Ilustrasi: Freepik/racool-studio)

Sebab Awal Demo Sengketa Tanah Dago Elos

Demo Sengketa tanah Dago Elos berawal dari persengketaan lahan oleh keluarga Muller, yang mengklaim kepemilikan tanah  seluas 6.3 hektar yang di pasrahkan kepada PT Dago Inti Graha.

Dilansir dari LBH Bandung tanah terbagi menjadi tiga Verponding: nomor 3740 seluas 5.316 meter persegi, nomor 3741 seluas 13.460 meter persegi, dan nomor 3742 seluas 44.780 meter persegi tertulis dalam sertifikat tahun 1934.

Warga Desa yang menempati tanah tersebut berhasil memenangkan gugatan perdata tingkat kasasi dengan Nomor Regitrasi 934.K/Pdt/2019 pada tahun 2020. Selanjutnya pengajuan pendaftaran tanah oleh warga sejak 2021 belum segera ditanggapi hingga keluar putusan peninjauan dari MK.

Peninjauan putusan Nomor 109/PK/Pdt/2022 berisi gugutan pihak keluarga Muller, menyebabkan kekhawatiran warga terancam adanya penggusuran tempat tinggal masyarakat di wilayah tersebut, hingga demo sengketa tanah Dago Elos memanas pada malam harinya.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB
Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Hasil Kualifikasi Piala Asia Futsal Wanita 2025: Indonesia Cukur India 6-0

Jumat, 17 Januari 2025 18:42 WIB
Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Ajukan Permohonan, Polisi Tangguhkan Penahanan

Jumat, 17 Januari 2025 16:55 WIB
Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Guru Besar UGM Setujui Usulan Program MBG Pakai Dana Zakat, Asalkan Akuntanbilitasnya Tetap ...

Jumat, 17 Januari 2025 15:54 WIB