Berita , D.I Yogyakarta

Terjadi Lagi! Pelaku Klitih Jogja Ditangkap, Salah Satu Pelaku Sempat Kabur

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
pelaku klitih Jogja
Ilustrasi maraknya pelaku klitih Jogja yang meresahkan masyarakat. (Pexels/Kat Wilcox)

Setelah mengungkap aksi klitih yang meresahkan warga, @merapi_uncover membeberkan makna sebenarnya dari klitih. 

Makna klitih pada zaman dahulu sebenarnya adalah mengisi waktu luang yang sifatnya positif. 

Namun, perkembangan zaman membuat makna klitih bergeser menjadi hal negatif. Kini, aksi klitih diartikan sebagai kegiatan kriminalitas dimana dua orang atau lebih akan berkeliling menaiki motor sambil membawa senjata tajam dan melukai orang lain. 

Adapun penyebab klitih yaitu pertama, masyarakat gagal dalam memberikan kontrol kepada para pelaku klitih. 

Kedua, peran pemerintah juga dianggap kurang intensif dalam melakukan pencegahan terhadap segala tindak pelaku klitih. 

Terakhir, maraknya pelaku klitih Jogja juga disebabkan peran sosial media yang dapat memperluas ruang komunikasi antar anggota klitih. ****

Baca artikel menarik lainnya di Harianejogja.com

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB